Analisa Perancangan Sistem Pakar Penyakit Eritema Nodosum Menggunakan Metode Case Based Reasoning

Journal Title: SENSITEK - Year 2018, Vol 1, Issue 1

Abstract

Eritema nodosum adalah tipe peradangan kulit yang terjadi di lapisan lemak kulit. Eritema nodosum berbentuk kemerahan, nyeri, dan ada benjolan lunak yang seringkali terjadi di tungkai kaki depan, di bawah lutut. Benjolan lunak, atau nodul dari Eritema nodosum berukuran beragam. Penyakit ini akan mengenai kulit kurang lebih selama beberapa minggu, kemudian akan mengering dan menjadi datar, meninggalkan bekas seperti memar. Berdasarkan uraian latar belakang di atas maka diperlukan sebuah sistem yang dapat membantu masyarakat dalam menentukan diagnosis penyakit. Oleh karena itu penulis bermaksud membuat aplikasi sistem pakar yang dapat digunakan untuk mendiagnosa penyakit Eritema nodosum. Adapun manfaat yang diharapkan dari hasil penelitian ini adalah membantu proses sosialisasi penyakit Eritema nodosum keterangan dan solusi dalam mengatasinya terhadap para masyarakat dan memberikan pengetahuan dan pemahaman kepada masyarakat pada khususnya tentang penyakit Eritema nodosum

Authors and Affiliations

Eunike Aprilia Sihombing, fithry Tahel, Alfa Saleh

Keywords

Related Articles

Model Evaluasi E-learning Menggunakan Integrasi Model D&M dan UTAUT

E-learning sebagai salah satu perkembangan teknologi yang memberikan dampak positif untuk membantu pekerjaan terutama di bidang pendidikan. E-learning membawa perkembangan proses belajar mengajar ke arah digital. Namun,...

Desain Video Pelayanan Jasa pada IKG Lippo dengan Adobe PremiereProCC

IKG Lippo singkatan dari Imperial Klub Golf Lippo yang merupakan perusahaan penyedia jasa khususnya dibidang olahraga Golf, saat ini banyak perusahaan jasa dibidang ini yang berusaha meningkatkan fasilitas dan keunggulan...

Model Maturitas Adopsi E-commerce bagi UKM di Indonesia: Kajian Pustaka

Maturitas e-commerce berhubungan dengan pengembangan dan pertumbuhan e-commerce dari tahap inisialisasi awal sampai dengan tahap lanjutan. Model maturitas adopsi e-commerce telah dibangun oleh peneliti yang terdiri atas...

Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Siswa Baru SMK Negeri 1 Jayapura Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW)

Pendidikan merupakan suatu proses pembelajaran terhadap peserta didik secara aktif untuk mengembangkan potensi diri masing-masing sesuai dengan tujuan pendidikan itu sendiri. Adapun permasalahan yang sering muncul pada S...

Sistem Informasi Akuntansi Piutang Nasabah Menggunakan Metode Cadangan (Allowace)

Saat ini, pihak Koperasi Serba Usaha Mitra Karya Unit XXIV Medan kesulitan dalam menghitung piutang nasabah. Sulitnya menghitung jumlah piutang nasabah disebabkan karena jumlah piutang nasabah tidak memenuhi kebutuhan....

Download PDF file
  • EP ID EP50788
  • DOI http://dx.doi.org/10.30700/pss.v1i1.254
  • Views 215
  • Downloads 0

How To Cite

Eunike Aprilia Sihombing, fithry Tahel, Alfa Saleh (2018). Analisa Perancangan Sistem Pakar Penyakit Eritema Nodosum Menggunakan Metode Case Based Reasoning. SENSITEK, 1(1), -. https://europub.co.uk/articles/-A-50788