Analisis Pengaruh Nyanyian Jemaat Terhadap Kualitas Ibadah Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB) Jemaat Bukit Zaitun Makassar

Journal Title: Jurnal Jaffray - Year 2013, Vol 11, Issue 2

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui, sejauh mana nyanyian jemaat memengaruhi kualitas penyembahan umat dalam ibadah Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB) Jemaat Bukit Zaitun Makassar. Bagaimana umat menyikapi nyanyian jemaat sebagai suatu liturgi, erat hubungannya untuk meningkatkan kualitas ibadah penyembahan umat di gereja protestan tradisional seperti GPIB. Metode penelitian kualitatif dengan studi kasus. Data dikumpulkan secara induktif melalui observasi kepada jemaat yang terdiri dari para pelayan musik (organis, kantoria, paduan suara), jemaat awam secara random untuk kemudian dianalisis.. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa jemaat tidak sepenuhnya tahu, kenal, dan sadar akan hakikat nyanyian dalam ibadah. Jemaat banyak tidak memahami hubungan nyanyian dengan liturgi berlandaskan muatan teologia Alkitab, dan tradisi, sehingga jemaat cenderung bersikap acuh tak acuh dalam merespon nyanyian, begitupun pada saat menyanyikannya. Perbedaan pendapat di antara jemaat tentang penggunaan istilah penyembahan yang kurang dikenal dan tidak biasa di kalangan protestan tradisional – kata penyembahan sering dimaknai sebagai sebuah ritual khusus dalam liturgi ibadah kaum kharismatik – sehingga menjadi penghambat dalam memahami nyanyian sebagai sarana penyembahan dalam liturgi.

Authors and Affiliations

Rohani Siahaan

Keywords

Related Articles

Tinjauan Teologis Tentang Takut Akan Tuhan Berdasarkan Kitab Amsal Dan Implementasinya Dalam Hidup Kekristenan

Sebagai tujuan penelitian adalah Untuk memaparkan konsep Takut akan TUHAN berdasarkan kitab Amsal, Untuk menjelaskan manfaat dari Takutakan TUHAN. Dan Untuk menjelaskan implementasinya dalam kehidupan Kekristenan seti...

Ulasan Buku: Penafsiran Narasi Perjanjian Lama

Buku ini menegaskan keistimewaan kritik narasi terhadap Alkitab sebagai suatu gaya penulisan mengenai pengisahan peristiwa atau kejadian yang diakui sebagai fakta sejarah mengenai pekerjaan Allah di bumi ciptaan-Nya dan...

Pendidikan Kristen Dalam Pelayanan Pengembalaan

Tugas dan panggilan Gereja tentang pendidikan Kristen sering mendapat pemahaman yang keliru bahwa pendidikan Kristen itu hanya merupakan salah satu mata pelaiaran yang diajarkan disekolah-sekolah dan tidak terlalu pentin...

The Relationship Between Old And New Testament: A Study On Contemporary Debate Of Methodology Of The Old Testament Theology

From the beginning of the discipline, biblical theologians have differed in their understandings of an accredited basis, task, and method for doing biblical theology. In accordance with the existing problems, the purpo...

Providensia Allah dan Kehendak Bebas Manusia

Ketika Allah menciptakan seluruh ciptaan-Nya, Ia menciptakan seturut kehendak dan rencana-Nya. Tidak ada satupun ciptaan yang berada di luar dari penguasaan tangan-Nya; Ia berkuasa dan berdaulat penuh terhadap ciptaan-...

Download PDF file
  • EP ID EP31323
  • DOI http://dx.doi.org/10.25278/jj71.v11i2.82
  • Views 307
  • Downloads 3

How To Cite

Rohani Siahaan (2013). Analisis Pengaruh Nyanyian Jemaat Terhadap Kualitas Ibadah Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB) Jemaat Bukit Zaitun Makassar. Jurnal Jaffray, 11(2), -. https://europub.co.uk/articles/-A-31323