Audit Tata Kelola Teknologi Informasi Menggunakan Cobit 4.1 Domain Monitoring Evaluasi Pada Perguruan Tinggi Swasta
Journal Title: SENSITEK - Year 2018, Vol 1, Issue 1
Abstract
Proritas utama Teknologi Informasi diberikan kepada pengendalian interen. Ini dilakukan untuk menjamin pengambilan keputusan yang baik berdasarkan hasil audit terhadap sistem organisasi. Objek penelitian adalah system informasi Akademik kampus STMIK Bumigora Mataram, Menggunakan Frameworke COBIT 4.1 Domain monitor and evaluate,metode pengumpulan data pada peneilitian ini observasi,wawancara dan kuisioner kepada pihak yang terkait.Hasil dari penelitian ini berupa tingkat kematangan Sistem Informasi Akademik yang mencerminkan kondisi tata kelola saat ini dan tingkat kematangan yang diharapkan di kampus STMIK Bumigora Mataram dengan mengacu pada maturity level yang disediakan kerangka kerja Cobit 4.1.Berdasarkan audit monitoring dan evaluasi yang dilakukan, secara garis besar kondisi kematangan tata kelola TI kampus STMIK Bumigora Mataram berada pada level 2 yakni repeatable but intuitive. Kondisi ini mengacu pada beberapa kelemahan dalam proses-proses TI yang berjalan, di antaranya penetapan dan dokumentasi tindakan, kebijakan dan prosedur yang minim, serta tidak tersedianya service level yang disetujui bersama.
Authors and Affiliations
Khairan Marzuki, Arief Setyanto, Asro Nasiri
Penerapan Tata Kelola Teknologi Informasi pada Perguruan Tinggi dengan menggunakan Control Objective For Information & Related Technology (COBIT 5) Studi Kasus STITEK NUSINDO Makassar.
Penggunaan dan fungsi teknologi informasi sudah menjadi bagian penting dan diperlukan di hampir semua sektor bisnis. Hal ini berlaku juga untuk institusi perguruan tinggi atau universitas. Untuk menjaga agar teknologi in...
Animasi 3D Pengenalan Penyakit Demam Berdarah Dengue Berbasis Android (Studi Kasus: SDPN Negeri Tulang Ampiang)
Demam Bedarah Dengue, atau biasa disingkat DBD adalah penyakit yang selalu menjadi keresahan pada masyarakat, apalagi pada saat musim hujan wabah penyakit DBD semakin meningkat Seperti pada kota Denpasar wilayah utara,...
Perancangan Sistem Monitoring Pelaksanaan Kerja Praktek Mahasiswa STIMIK Sepuluh Nopember Jayapura
Dalam upaya memaksimalkan pelaksanaan kerja praktek mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Informatika dan Komputer Sepuluh Nopember Jayapura di dunia kerja, maka proses monitoring perlu dilakukan oleh pihak kampus den...
Desain Aplikasi Pembelajaran Tarian Legu Salai Berbasis Android
Negara Indonesia memiliki keragaman budaya tari-tarian yang perlu dilestarikan. Tarian Legu Salai berasal dari Halmahera Barat dan merupakan tarian perayaan kegembiraan masyarakat saat panen padi. Penelitian ini membahas...
Analisis Sistem Informasi Pemesanan Tiket Pada Travel Okka Wisata Pontianak
Kemajuan teknologi yang terus berkembang selalu memberikan perubahan-perubahan baru dalam meningkatkan kualitas dan kinerja suatu perusahaan. Bisnis jasa seperti usaha travel merupakan salah satu bisnis yang memerlukan b...