Efektivitas Problem Based Learning Untuk Peningkatan Kompetensi Sistem Starter di Sekolah Menengah Kejuruan
Journal Title: Automotive Experiences - Year 2018, Vol 1, Issue 2
Abstract
Artikel ini menyajikan studi kasus untuk mengetahui efektivitas problem based learning untuk peningkatan kompetensi sistem starter siswa Sekolah Menengah Kejuruan.Jenis penelitian adalah quasi experimental. Subyek penelitian adalah siswa Sekolah Menengah Kejuruan di Yogyakarta. Penelitian menggunakan desain non-equivalent control group. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi dan tes. Teknik analisis data menggunakan nonparametrik uji mann-whitney dan wilconox. Hasil penelitian menunjukan bahwa problem based learning efektif untuk peningkatan kompetensi sistem starter siswa Sekolah Menengah Kejuruan.
Authors and Affiliations
Bahtiar Wilantara
Pengembangan Video Tutorial Tune Up Sepeda Motor
Teknik kejuruan merupakan bidang ilmu vokasi yang fokus pada pengembangan kompetensi agar peserta didik siap kerja. Proses pembelajaran di bidang kejuruan mengalami banyak kendala, salah satunya adalah kurangnya media pe...
Investigasi Kesalahan Pembacaan Display Konsumsi Bahan Bakar pada Mobil Datsun Go
Datsun Go merupakan salah satu mobil Low Cost Gren Car (LCGC) yang beredar di Indonesuia. Mobil ini sudah dilengkapi dengan sistem AVG (Average) atau pembacaan rata-rata bahan bakar yang dapat dilihat dengan mudah pada d...
Estimasi Pemborosan Bahan Bakar Akibat Kemacetan Menggunakan Analisis Citra Google Map (Studi Kasus pada Simpang Armada Town Square Mall Magelang)
Magelang memiliki tingkat kemacetan yang cukup padat pada beberapa ruas jalan terutama yang menuju pusat kota, salah satunya pada simpang Armada Town Square Mall yang kian hari semakin padat. Oleh karena itu, artikel ini...
Analisis Temperatur Bahan Bakar pada Reaktor Hydrocarbon Crack System Terhadap Hasil Emisi Engine 4A-FE
Makalah ini membahas tentang metode Hydocarbon Crack System (HCS) sebagai salah satu metode yang digunakan untuk menghemat bahan bakar dan mengurangi kandungan emisi gas buang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui p...
Pembuatan dan Pengujian Media Pembelajaran K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja) Berbasis Android
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) adalah salah satu bentuk upaya untuk menciptakan tempat kerja yang aman, sehat, dan bebas dari pencemaran lingkungan, sehingga dapat melindungi dari kecelakaan kerja, yang pada akhirn...