Efektivitas Program Germas Dinkes Kota Makassar Dalam Peningkatan Status Kesehatan Jamaah Haji Tahun 2018

Journal Title: Window of Health : Jurnal Kesehatan - Year 2019, Vol 2, Issue 2

Abstract

Penelitian ini ingin menilai efektifitas program Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS) Dinas Kesehatan Kota Makassar Dalam Peningkatan Status Kesehatan Jamaah Haji Tahun 2018. Penelitian ini mengunakan pendekatan campuran (Mix Design) bersifat dominant-less dominant, yang dominant dalam penelitian ini yakni pendekatan kualitatif, sedangkan yang less dominant yakni pendekatan kuantitatif. Jumlah sampel dalam penelitian diambil dengan menggunakan rumus slovin. Informan kunci dalam penelitian ini adalah jamaah haji Kota Makassar sebanyak 42 orang. Informan biasa adalah petugas kesehatan yang terlibat dalam program Gerakan Masyarakat Hidup Sehat pada jamaah haji sebanyak 5 orang. Hasil penelitian menunjukkan, pada tahap input, proses dan output telah berjalan dengan baik. Hasil analisis statistik menujukkan terjadi perubahan status kesehatan jamaah haji setelah implimentasi gerakan masyarakat hidup sehat (GERMAS) yakni perubahan tekanan darah secara signifikan (p=0,001) dan kadar gula darah sewaktu (p=0,000), terjadi perubahan secara tidak signifikan pada status kegemukan (p=0,310) dan asam urat (p=0,145). Kesimpulan penelitian adalah mulai dari input, proses dan output telah sesuai dengan harapan program. Disarankan perlunya disosialisasikan secara terus menerus program gerakan masyarakat hidup sehat (GERMAS) ke masyarakat umum dan dilaksanakan juga oleh seluruh instansi pemerintah dan swasta.

Authors and Affiliations

Muhammad Nasrullah Ilham

Keywords

Related Articles

Efektivitas Program Germas Dinkes Kota Makassar Dalam Peningkatan Status Kesehatan Jamaah Haji Tahun 2018

Penelitian ini ingin menilai efektifitas program Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS) Dinas Kesehatan Kota Makassar Dalam Peningkatan Status Kesehatan Jamaah Haji Tahun 2018. Penelitian ini mengunakan pendekatan campu...

Faktor Prediktor Pemberian ASI Eksklusif pada Ibu Menyusui Wilayah Kerja Puskesmas Mangasa Kota Makassar

Pemberian ASI (Air Susu Ibu) Eksklusif dikenal sebagai salah satu faktor yang paling kuat mendukung kelangsungan hidup anak, termasuk pertumbuhan serta perkembangannya. Capaian pemberian ASI eksklusif di wilayah kerja Pu...

Pengaruh Kualitas Udara Ambien dan Karakteristik Individu terhadap Kapasitas Paru Tukang Parkir Kota Makassar

KVP merupakan volume maximal udara yang dikeluarkan pada satu detik pertama ketika ekspirasi maksimal setelah melakukan inspirasi maksimal dan pengukurannya dapat dilakukan dengan spirometri. Faktor-faktor yang dapat mem...

Hubungan Antara Status Gizi Dan Pola Menstruasi Dengan Kejadian Anemia Pada Mahasiswi Prodi DIII Kebidanan Universitas Muslim Indonesia

Salah satu cara untuk memperbaiki status gizi adalah mengkonsumsi bahan herbal yang diharapkan dapat Berdasarkan Riskesdas (2013), dilaporkan bahwa angka kejadian anemia secara nasional adalah sebesar 21,7%, dimana 18,4%...

Implementasi Theory Planning Behavior terhadap Intensi Membuang Sampah Pengunjung Car Free Day Pantai Losari Kota Makassar

World Bank menyatakan kebiasaan orang Indonesia yang membuang sampahnya sembarangan sebanyak 70,31%, sehingga Indonesia menjadi negara terkotor ketiga di dunia. Diperkirakan jumlah penduduk Indonesia tahun 2025 sebanyak...

Download PDF file
  • EP ID EP627923
  • DOI -
  • Views 127
  • Downloads 0

How To Cite

Muhammad Nasrullah Ilham (2019). Efektivitas Program Germas Dinkes Kota Makassar Dalam Peningkatan Status Kesehatan Jamaah Haji Tahun 2018. Window of Health : Jurnal Kesehatan, 2(2), 183-193. https://europub.co.uk/articles/-A-627923