Integritas Diri Sebagai Karakter Pelayan Tuhan

Journal Title: Jurnal Jaffray - Year 2005, Vol 3, Issue 1

Abstract

Seorang pelayan tdeal adalah seorang pelayan yang memiliki karakter-karakter luhur dan mulia, sehingga ia berwibawa dan menjadi saluran berkat Allah bagi orang lain. Gereja sedang merindukan pelayan-pelayan yang mempunyai integritas diri untuk menjadi teladan dalam pengabdian dan ketaatan kepada Tuhan. Integritas adalah wujud dan kualitas kehidupan yang sangat penting dan menentukan jatuh bangunnya seseorang. Segala karya dan prestasi ditentukan olehnya sehingga perlu dipelihara dan dibina dengan sebaikbaiknya. Seorang pelayan ideal adalah seorang pelayan yang memiliki karakterkarakter luhur dan mulia, sehingga ia berwibawa dan menjadi saluran berkat Allah bagi orang lain. Gereja sedang merindukan pelayan-pelayan yang mempunyai integritas diri untuk menjadi teladan dalam pengabdian dan ketaatan kepada Tuhan.

Authors and Affiliations

Peter Anggu

Keywords

Related Articles

Konsep Syafaat Dalam Rencana Total Allah

Secara teknis, syafaat sesungguhnya bukanlah doa. Doa syafaat adalah doa. Tetapi syafaat adalah sesuatu yang dilakukan seseorang dalam doa. Syafaat adalah berdoa berdasarkan apa yang telah Yesus lakukan, yaitu berdasarka...

Filsafat Ketuhanan Menurut Plato

Plato adalah filsuf pertama yang menulis secara filosofis dan secara sistematik teologis mengenai konsep Ketuhanan sehingga dapatlah dikatakan bahwa ia adalah peletqk dasar bagi ilmu teologia dan memberikan pengaruh besa...

Peranan Paduan Suara Gereja Dalam Memperkukuh Spiritualitas Dan Memberi Konstribusi Bagi Ibadah Jemaat

Paduan suara salah satu unsur musik gereja dan merupakan musik vokal, kehaclirannya cli dalam ibadah bukan hanya semata-mata untuk mempersembahkan tagu puji-pujian. lebih dari itu, paduan suara sesungguhnya mempunyai fun...

Konflik Dalam Pernikahan

Untuk mengatasi konflik pernikahan bukanlah suatu masalah yang mudah, jika kedua pasangan masih dikendalikan oleh keegoisan dan tidak mau melangkah maju, serta berusaha untuk memperbaiki konflik tersebut. tetapi konfli...

Tinjauan Teologis Terhadap Budaya Pemanggilan Arwah Orang Mati Pada Suku Pamona

Bagi orang Pamona menghargai orang yang telah mati adalah sebuah kewajiban mutlak yang harus dilakukan, karena bagi suku Pamona orang mati dapat memberi berkat, memelihara serta memberi umur panjang. Namun sebaliknya,...

Download PDF file
  • EP ID EP31238
  • DOI http://dx.doi.org/10.25278/jj71.v3i1.139
  • Views 288
  • Downloads 2

How To Cite

Peter Anggu (2005). Integritas Diri Sebagai Karakter Pelayan Tuhan. Jurnal Jaffray, 3(1), -. https://europub.co.uk/articles/-A-31238