KECERDASAN GURU DALAM PERSPEKTIF BARAT DAN ISLAM

Journal Title: MIQOT: Jurnal Ilmu-ilmu Keislaman - Year 2015, Vol 0, Issue 2

Abstract

Abstrak: Untuk mencapai pembelajaran yang optimal, peran guru masih sangat penting sehingga seorang guru dituntut untuk memiliki berbagai kecerdasan untuk menopang profesionalismenya. Dalam konteks kekinian, kajian-kajian tentang kecerdasan masih tetap didominasi oleh penemuan-penemuan Barat, padahal dalam Islam tidaklah menutup kemungkinan persoalan ini terekam dalam sumber ajaran Islam secara rapi. Untuk mengetahui itu, dalam tulisan ini akan diulas dengan metode library research untuk mengungkap bagaimana kecerdasan guru perspektif Barat dan Islam. Kecerdasan merupakan daya dalam diri manusia yang mempengaruhi kemampuan seseorang di berbagai bidang. Dalam perspektif Barat, teori tentang kecerdasan banyak sekali bentuknya, namun tetap dalam lingkup pengembangan kualitas diri manusia. Dalam perspektif Islam, kecerdasan (al-dzaka) memiliki beberapa aspek, dan setiap aspek yang ada tetap sejalan dalam mewujudkan orientasi kehidupan dunia dan akhirat yang lebih baik. Abstract: Teachers’ Intelligence in the Perspectives of the West and Islam. To achieveoptimal learning, the teacher’s roleis still very important that a teacheris required to have a variety of intelligence to sustain professionalism. In thepresent context, studies on intelligenceis still dominated by the discoveries of the West, but Islam does not rule out the possibility of this issueis recorded in the source of Islamic teachings neatly. To know that, in this paper we review the methods of library research to reveal how intelligence perspective teachers the West and Islam. Intelligence is a power in man which affectone’s ability invarious fields. In the perspective of the West, theories about intelligence in numerable forms, but still with in the scope of the development of quality human beings. In the perspective of Islam, intellect (al-dzaka) has several aspects, and each aspect that is still consistent in realizing the orientation of the life of the world and the here after better.

Authors and Affiliations

Irwandy Irwandy

Keywords

Related Articles

KONSEP PENDIDIKAN HUMANIS DALAM PENGEMBANGAN PENDIDIKAN ISLAM

Abstract: The Concept of Humanistic Education in the Development of Islamic Education.This research examines the concept of humanistic education in the development of Islamic education. What is the main concern of today’...

PEMISKINAN TERHADAP PELAKU TINDAK PIDANA KORUPSI DALAM PERSPEKTIF HUKUM PIDANA POSITIF DAN HUKUM PIDANA ISLAM

Abstrak: Penanganan terhadap persoalan korupsi merupakan tugas berat di setiap negara dalam mencapai good governance. Di Indonesia, sejak bergulirnya reformasi, terjadi peningkatan tindak pidana korupsi dan penyebaran pe...

طُرق ترجمة القرآن الكريم إلى اللغة الإندونيسية دراسة مقارنة

Abstract: The Qur’an Translation Method into Indonesian Language: A Comparative Study. The importance of the translation of the Qur’an is undeniable in order that its message can be properly conveyed to its audience face...

PROBLEM SOLVING DALAM PERSPEKTIF BIMBINGAN KONSELING ISLAMI

Abstract: Problem Solving in the Perspective of Islamic Counseling. In Islamic perspective, the main objective of the creation of man is to submit to God’s command. Faith has even become parameter for the quality of Musl...

PAKIAH AND SADAKAH: The Phenomenon of Mamakiah Tradition in Padang Pariaman

This article reveals the phenomenon of mamakiah in pakiah community, students of traditional Islamic boarding school (pesantren) Padang Pariaman. Niimma claims that sadakah obtained by pakiah in some pesantren, submitted...

Download PDF file
  • EP ID EP205213
  • DOI -
  • Views 83
  • Downloads 0

How To Cite

Irwandy Irwandy (2015). KECERDASAN GURU DALAM PERSPEKTIF BARAT DAN ISLAM. MIQOT: Jurnal Ilmu-ilmu Keislaman, 0(2), 356-376. https://europub.co.uk/articles/-A-205213