Kemampuan Koneksi Matematika Siswa Dengan Pendekatan Kontekstual Di SMPN 1 Banuhampu

Abstract

Abstract: This research is motivated by the students'poorly mathematical connection ability, more teacher-centered learning. The purpose of this study was to find out whether the mathematical connection ability of students who took part in the learning with the contextual approach was better than the students' mathematical connection ability with the conventional approach in class VII Of Junior High School 1 Banuhampu. The type of this research used is experimental. In the experimental class the teaching and learning process is carried out by applying the contextual learning approach while the control class uses conventional learning. Based on the results of data analysis obtained = 2.45> = 1.67 so that the results of the study show that the mathematical connection ability of students who follow learning with a contextual approach is better than the students' mathematical connection ability with conventional approaches in class VII Of Junior High School 1 Banuhampu Abstrak: Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya kemampuan koneksi matematika siswa, pembelajaran yang lebih terpusat kepada guru. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kemampuan koneksi matematika siswa yang mengikuti pembelajaran dengan pendekatan konstektual lebih baik dari kemampuan koneksi matematika siswa dengan pendekatan konvensional di kelas VII SMP N 1 Banuhampu. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian eksperimen. Pada kelas eksperimen proses belajar mengajar dilakukan dengan menerapkan pendekatan pembelajaran konstektual sedangkan kelas kontrol dengan menggunakan pembelajaran konvensional. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh sehingga diperoleh hasil penelitian bahwa kemampuan koneksi matematika siswa yang mengikuti pembelajaran dengan pendekatan konstektual lebih baik daripada kemampuan koneksi matematika siswa dengan pendekatan konvensional di kelas VII SMPN 1 Banuhampu

Authors and Affiliations

M Imamuddin, Isnaniah Isnaniah, Ade Putra, Rahmadila Rahmadila

Keywords

Related Articles

Penentuan Jarak Minimum dalam Suatu Jaringan Listrik dengan Algoritma Prim dan QM for Windows (Studi Kasus Pada Perumahan Nelayan di Kota Palopo)

Abstract: This study aims to be considered in the planning of cabling on fishermen housing in the city of Palopo. And used as a comparison in determining the minimum distance in the electricity network. The research met...

Implementasi Standar Proses dan Dampak Kognitifnya dalam Pembelajaran Matematika oleh Guru yang Tersertifikasi dan Belum Tersertifikasi

Abstract: The problems due to the finding of the tendency of teachers to carry out the teaching and learning process are not in accordance with the learning plan that has been made and the discrepancies between learning...

Pengaruh Jumlah Jam Belajar dan Fasilitas Belajar terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa SMP Negeru 4 Ajangale

Abstract: The type of this research is expo facto research with the aims to determine whether the number of hours study and learning facilities affects to the student learning outcomes of mathematics in grade VIII SMP N...

Penerapan Model Pembelajaran REACT dalam Peningkatan Pemahaman Konsep Siswa

Abstract: Application of the REACT Learning Models in Increasing the Understanding of Students' Concepts. This research is a quasi-experimental research with a class that aims to know: (1) How is the description of stud...

Pengembangan Buku Ajar Trigonometri Berbasis Konstruktivisme dengan Media E-Learning pada Prodi Tadris Matematika IAIN Palopo

Abstract: This study aims to determine the validity and practicality of developing a trigonometry textbook based on constructivism theory with e-learning media at Mathematics Tadris Study Program of IAIN Palopo. This re...

Download PDF file
  • EP ID EP557738
  • DOI 10.24256/jpmipa.v7i1.560
  • Views 150
  • Downloads 0

How To Cite

M Imamuddin, Isnaniah Isnaniah, Ade Putra, Rahmadila Rahmadila (2019). Kemampuan Koneksi Matematika Siswa Dengan Pendekatan Kontekstual Di SMPN 1 Banuhampu. Al-Khwarizmi: Jurnal Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, 7(1), 11-22. https://europub.co.uk/articles/-A-557738