PENERAPAN METODE CASE BASED REASONING UNTUK MENDIAGNOSA PENYAKIT PADA BURUNG LOVERBIRD

Journal Title: SENSITEK - Year 2018, Vol 1, Issue 1

Abstract

The Expert System is one part of Artificial Intelligence that contains the knowledge and experience inserted by many experts into a particular area of knowledge, so that everyone can use it to solve specific problems, in this case the diagnosis of the disease in lovebird birds. Bird lovebird is one type of grain-eating birds. The colors, sounds and funny behavior make lovebird birds one of the options as a pet. But lovebirds are also susceptible to disease. By utilizing the Case Based Reasoning method, an application can be generated to diagnose lovebird bird disease. With the hope that this system can be used as a means or as a knowledge in maintaining the health of lovebird birds and help you to get optimal results in maintaining the growth of each lovebird bird. The Case Based Reasoning Method (CBR) is used in the Lovebird Bird Disease Diagnostic application using Nearest Neighbor Calculations, where new case data will be compared against the old case data in the database, and then calculated the similarity criteria based on the formula or the applicable terms.

Authors and Affiliations

Vivi Elvina Simanjutak, Labuan Nababan, Fina Nasari

Keywords

Related Articles

Sistem Pendukung Keputusan Untuk Menentukan Lahan Tanaman Cabai Dengan Menggunakan Metode Simple Additive Weighting

Tanaman cabai adalah salah satu komoditas pertanian yang paling atraktif. Pada saat-saat tertentu harganya bisa naik berlipat-lipat, dan pada momen lain bisa menurun drastis. Dikarenakan harga yang sering naik berlipat-l...

Sistem Informasi Akuntansi Piutang Nasabah Menggunakan Metode Cadangan (Allowace)

Saat ini, pihak Koperasi Serba Usaha Mitra Karya Unit XXIV Medan kesulitan dalam menghitung piutang nasabah. Sulitnya menghitung jumlah piutang nasabah disebabkan karena jumlah piutang nasabah tidak memenuhi kebutuhan....

Perencanaan Basis Data pada Sistem Reservasi Hotel Tickle Yogyakarta

Tickle Hotel merupakan hotel yang berada di kota Yogyakarta. Hotel ini memiliki standarisasi hotel berbintang 2 dan pastinya memiliki sistem yang telah terkomputerisasi. Akan tetapi masih banyak permasalahan didalam sist...

Evaluasi Tata Kelola Sistem Informasi Rumah Sakit Condong Catur Menggunakan Framework Cobit 4.1 Dan Balanced Scorecard

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat penerapan Tata Kelola Sistem Informasi Rumah Sakit pada Rumah Sakit Condong Catur Yogyakarta. Fokus penelitian ini terdapat beberapa domain pada COBIT 4.1, yaitu PO2, PO...

Aplikasi Penyedia Server Dengan Model Layanan Cloud Computing Infrastructure As A Service

Permasalahan yang dihadapi oleh beberapa perusahaan kecial adalah menyediakan sebuah server. untuk menyediakan sebuah server diperlukan investasi perangkat dan penunjang yang tidak sedikit. pembelian komputer server yang...

Download PDF file
  • EP ID EP50785
  • DOI http://dx.doi.org/10.30700/pss.v1i1.251
  • Views 238
  • Downloads 0

How To Cite

Vivi Elvina Simanjutak, Labuan Nababan, Fina Nasari (2018). PENERAPAN METODE CASE BASED REASONING UNTUK MENDIAGNOSA PENYAKIT PADA BURUNG LOVERBIRD. SENSITEK, 1(1), -. https://europub.co.uk/articles/-A-50785