Penerapan Qrcode Sebagai Media Pelayanan Untuk Absensi Pada Website Berbasis Php Native

Journal Title: Sisfotenika - Year 2018, Vol 18, Issue 1

Abstract

Semakin berkembang pesatnya kemajuan teknologi kita tentunya sangat penting untuk bidan pendidikan dan sebagainya. Dan kita menjadi mengikuti perkembangan kemajuan teknologi tersebut. Pada Perguruan Tinggi Absensi merupakan suatu keunggulan karena Absensi merupakan suatu hal yang sangat penting untuk menunjukan kehadiran seseorang. Dan proses absensi yang biasanya masih berjalan adalah menggunakan absensi memakai kertas ataupun absensi menggunakan mengisi form google docs menjadi tidak rapih dan tidak tertata dengan baik. Di zaman yang serba canggih ini penulis melakukan metode penelitian, pengumpulan data dan perumusan masalah yang sering terjadi pada proses absensi. Hasil akhir dari penelitian ini adalah menggunakan sistem baru yang bernama Pensil (Penilaian Asisten Lab) yang dimana saat ini masih dalam tahan proses pembuatan. Dalam sistem ini menerapkan absensi menggunakan Qrcode, yang seorang asisten lab kalau absensi hanya tinggal create Generate Qrcode pada sebuah website pensil.raharja.ac.id lalu tinggal scan qrcode pada device yang telah disediakan, dengan adanya sebuah sistem baru ini semoga absensi menjadi efektif.

Authors and Affiliations

Qurotul Aini, Untung Rahardja, Anggy Fatillah

Keywords

Related Articles

Optimalisasi Dashboard pada Sistem Penilaian Sebagai Media Informasi di Perguruan Tinggi

Dari dulu hingga sekarang bahkan sampai kapanpun manusia tidak bisa terlepas dari kebutuhan informasi karena Informasi merupakan suatu hal yang sangat berpengaruh besar terhadap perkembangan teknologi dan perkembangan s...

Pengintegrasian YII Framework Berbasis API pada Sistem Penilaian Absensi

Sistem penunjang perkuliahan pada Perguruan Tinggi memiliki informasi berupa identitas mahasiswa dalam setiap sistemnya, seperti foto profile, nama, NIM (Nomor Induk Mahasiswa) dan sebagainya sesuai dengan kebutuhan sist...

EVALUASI IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI KEMAHASISWAAN DI STKIP PGRI PACITAN

Dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang semakin meningkat peranan sistem informasi bagi dunia pendidikan sangatlah besar. Penggunaan sistem informasi yang menunjang kegiatan belajar mengajar saat ini tela...

Sistem Informasi Absensi Berbasis Web Untuk Kegiatan Konferensi

Dalam pelaksanaan sebuah konferensi ilmiah, salah satu kegiatan yang dilakukan adalah sesi presentasi dari para peneliti, dan dihadiri oleh para peserta konferensi. Namun proses pengambilan absen untuk sesi presentasi ma...

Penerapan Algoritma C4.5 Dalam Memprediksi Kesiapan Siswa SMP IT PAPB Semarang Menghadapi Ujian Nasional

Kelulusan siswa dalam menghadapi ujian nasional dapat dijadikan sebagai tolak ukur sejauh mana siswa memahami materi-materi yang di dapat saat di sekolah. Untuk mendapatkan nilai tuntas pada ujian nasional, sekolah menga...

Download PDF file
  • EP ID EP50413
  • DOI http://dx.doi.org/10.30700/jst.v8i1.151
  • Views 207
  • Downloads 0

How To Cite

Qurotul Aini, Untung Rahardja, Anggy Fatillah (2018). Penerapan Qrcode Sebagai Media Pelayanan Untuk Absensi Pada Website Berbasis Php Native. Sisfotenika, 18(1), -. https://europub.co.uk/articles/-A-50413