Pengaruh Display Arsip Sejarah sebagai Salah Satu Daya Tarik

Journal Title: Pustabiblia: Journal of Library and Information Science - Year 2019, Vol 3, Issue 1

Abstract

Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data observasi, studi dokumentasi, dan wawancara. Kurangnya pengetahuan masyarakat Kota Salatiga akan sejarah yang dimiliki kota ini menyebabkan tergerakknya Kantor Perpustakaan dan Arsip Kota Salatiga untuk mengoptimalkann arsip sejarah mereka. Selain untuk menambah daya tarik pengunjung kegiatan tersebut juga bertujuan untuk mensukseskan gerakan “sadar arsip” khusunya mengenai sejarah Kota Salatiga. Kantor Perpustakaan dan Arsip Kota Salatiga mempunyai berbagai arsip sejarah, sehingga apabila dikemas dengan baik dapat dijadikan sebagai salah satu daya tarik bagi para pengunjung. Salah satunya adalah arsip yang mempunyai nilai sejarah tinggi seperti foto salatiga tempo dulu,naskah kuno,kaset dll. Bicara mengenai arsip sejarah tentu bukan perkara mudah dalam pengolahannya terutama dalam hal pelestarian maupun proteksinya karena sebagian besar arsip tersebut sudah berumur sehingga sangat mudah rusak. Agar berbagai arsip tersebut dapat dioptimalkan dengan baik maka terdapat beberapa strategi promosi yang dilakukan seperti melakukan berbagai pameran,mengatalogkan arsip-arsip foto,alih media,maupun penempatan benda-benda bersejarah,sebenarnya penulis menyayangkan bahwa tidak adanya kegiatan wisata arsip,padahal sebenarnya Kantor Perpustakaan dan Arsip Kota Salatiga mempunyai potensi dalam melaksanakan kegiatan tersebut. Kegiatan tersebut ternyata mendapat respon yang sangat baik oleh pengunjung Kantor Perpustakaan dan Arsip Kota Salatiga,karena dapat dijadikan sebagai salah satu media pembelajaran dan dapat juga dijadikan sebagai ajang bernostalgia bagi para generasi dahulu.

Authors and Affiliations

Gading Pramu Wijaya

Keywords

Related Articles

Analisis Bibliometrika Tingkat Kolaborasi, Produktivitas Penulis, Serta Profil Artikel Jurnal Kajian Informasi & Perpustakaan Tahun 2014-2018

The purpose of the study was to identify articles published in the Science & Library Progress Journal in 2014 - 2018. The subject of this study is 76 articles published online by the information and library study journ...

Kualitas Layanan Sirkulasi Berdasarkan Keterampilan Pustakawan di Perpustakaan Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa Yogyakarta

This study aims to determine the quality of service based on the skills of the librarian in the University library Sarjanawiyata Tamansiswa Yogyakarta. This research uses descriptive qualitative research methods, techniq...

Technostress: Pengertian, Penyebab dan Koping Pustakawan

Nowadays, technology is growing so fast which cause all of the human life. Library is a kind of work which can’t lost from the impact of technological progress. Nevertheless, not all librarians are able to adapt quickly...

The existence of Islamic Libraries in the Classical Century in Eastern and Western States & the Role of Libraries in the Era of Islamic Civilization: A Case Study of Baghdad (Daula Abbasiyah) and Spanish (Bani Umaiyyah II)

Islamic library has been exist in the classical era, precisely during the reign of Umayyad dynasty. The type of library in this era is private library and owned by Khalid Ibnu Yazaid, a semi-public library owned by Khali...

Mouse Infestation Disturbances and Preservation Activities at The Library

Information is recorded in information media that is collected by library management. The information will be lost if the collections are damaged. The library functions to preserve collections to ensure information acces...

Download PDF file
  • EP ID EP47137
  • DOI http://dx.doi.org/10.18326/pustabiblia.v3i1.63-73
  • Views 394
  • Downloads 0

How To Cite

Gading Pramu Wijaya (2019). Pengaruh Display Arsip Sejarah sebagai Salah Satu Daya Tarik. Pustabiblia: Journal of Library and Information Science, 3(1), -. https://europub.co.uk/articles/-A-47137