Pengembangan Agrowisata Apel Berbasis Kearifan Lokal Di Poncokusumo
Journal Title: Local Wisdom : Jurnal Ilmiah Kajian Kearifan Lokal - Year 2018, Vol 10, Issue 1
Abstract
Budaya merupakan akar dari sebuah bangsa. Wujud budaya dapat berupa aktivitas danmata pencaharian sehari-hari. Bertani adalah salah satu contoh aktivitas sekaligus matapencaharian dari masyarakat agraris Indonesia. Poncokusumo, merupakan salah satudaerah di Indonesia yang sebagian besar masyarakatnya hidup dari pertanian, khususnyakomoditas Apel. Sehingga, buah apel yang ada di Malang salah satunya dipasok dariPoncokusumo. Namun, penggunaan lahan dan mata pencaharian masyarakat berubahseiring dengan waktu. Apabila dibiarkan, Apel beserta budaya bertani yang telah adadapat tergerus. Oleh karena itu perlu upaya yang dapat mempertahankan Apel Malangbersamaan dengan budaya bertani masyarakat Poncokusumo. Hal ini tentu tidak dapatdilakukan tanpa acuan yang jelas. Sesuai dengan SDG’s poin ke delapan, upaya yangharus dilakukan harus memperhatikan komunitas berkelanjutan dan ekonomi yanglayak. Kabupaten Malang sendiri telah menunjuk Poncokusumo sebagai daerahAgropolitan. Namun, hal ini perlu dikaji kembali. Kajian ini menggunakan analisis SWOTuntuk mengevaluasi hal-hal yang berkaitan dengan kebijakan mengenai pengelolaanlahan pertanian Apel di Poncokusumo. Sehingga, kajian ini dapat menghasilkan solusiberupa pengembangan agrowisata berbasis kearifan lokal yang diharapkan mampumenjadi pendorong kegiatan ekonomi yang lebih baik sekaligus melestarikan budayabertani di Kecamatan Poncokusumo, Kabupaten Malang.
Authors and Affiliations
Dian Kartika Santoso, Respati Wikantiyoso
Local Wisdom on Town Square of Ponorogo
The town square that we know is open space for the public. The square is often found in almost all cities in Indonesia. The square is a part of the city that can be used as a city park. The town square in Ponorogo Regenc...
KEARIFAN LOKAL MASYARAKAT PERMUKIMAN SAWOJAJAR KECAMATAN KEDUNGKANDANG, KOTA MALANG
Sawojajar is the settlement of a broad settlement is located in the city of malang, exactly in the sub-district kelojen kedungkandang adjacent to and in the limit by malang regency. The settlement is located in the east...
Revitalization Concept Patirtan Sites as a Sustainable Spiritual Tourism in Malang, East Java
The Patirtan site is a legacy of the ancient Singhasari kingdom in Malang, has a high historical value. The existence of the Patirtan site is related to the source of holy water (amerta), and is considered sacred by the...
Makna Ruang Sebagai Aspek Pelestarian Situs Sumberawan
Situs Sumberawan merupakan salah satu tempat wisata di kabupaten Malang. Situs initerletak di Desa Toyomerto, Kecamatan Singosari. Stupa Sumberawan berada di kakigunung Arjuno. Stupa Sumberawan dibangun pada akhir era Ma...
Penilaian Persepsi Masyarakat Terhadap Bangunan Besejarah Di Koridor Kayutangan, Malang, Indonesia
Malang is well-known for colonial buildings. Visual quality of historic buildings in the Kayutangan corridor makes it an icon of Malang City. Assessment of visual quality is affected by daytime conditions. Day lighting a...