PENGEMBANGAN MEDIA INFORMASI PENGENALAN LAGU DAERAH KALIMANTAN TIMUR BERBASIS WEB
Journal Title: Prosiding Seminar Nasional Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi - Year 2017, Vol 2, Issue 1
Abstract
Indonesia merupakan negeri yang kaya akan seni dan budaya ditiap daerah nya, salah satu kekayaan tersebut tertuang pada lagu daerah di masing-masing provinsi di indonesia. Daerah provinsi kalimantan timur termasuk daerah yang kaya akan seni dan budaya begitu juga musik dan lagu-lagu daerah yang menjadi gambaran latar belakang karakter suatu kebudayaan itu sendiri. Tujuan penelitian ini yaitu menghasilkan sebuah produk sistem web pengenalan lagu daerah Kalimantan Timur yang mampu mengelola dan memberikan informasi tentang lagu-lagu daerah Kalimantan Timur. Metode pengembangan sistem pada penelitian ini menggunakan SDLC (Sistem Development Life Cycle) dengan menggunakan model waterfall dan pengujian perangkat lunak dilakukan melalui pengujian black-box yang memfokuskan pada fungsionalitas sistem. Dari hasil pengujian dapat disimpulkan sistem pengembangan media informasi pengenalan lagu daerah Kalimantan Timur berbasis web ini layak dan mampu memberikan informasi sesuai yang di harapkan
Authors and Affiliations
Gilang Ramadhan, Edy Budiman, Andi Syakir
SISTEM INFORMASI PEMETAAN SISWA BERPRESTASI DI BIDANG OLAHRAGA KECAMATAN SAMARINDA SEBERANG
Salah satu sistem dari supra sistem pembangunan nasional adalah pendidikan nasional yang memiliki tiga subsistem sebagaimana yang di cantumkan dalam Undang-undang Sisdiknas tahun 2003 yaitu pendidikan formal, pendidikan...
MODEL ANALISIS PENGAMBILAN KEPUTUSAN PEMINATAN DI SMA MENGGUNAKAN METODE SAW
Banyak faktor yang menjadi pertimbangan ketika guru menentukan kelompok peminatan yang sesuai untuk siswanya. Menentukan suatu kelompok peminatan untuk siswa dengan jumlah yang banyak akan menimbulkan kesulitan bagi guru...
MEDIA INFORMASI PROFILE AKADEMI KEBIDANAN MUTIARA MAHAKAM SAMARINDA BERBASIS MULTIMEDIA
Institusi Pendidikan Akademi kebidanan Mutiara Mahakam Samarinda untuk memperkenalkan Akademi kebidanan Mutiara Mahakam maka diperlukan media promosi untuk sosialisasi agar publik di Kota Samarinda, maupun publik di Kali...
MEDIA PEMBELAJARAN IPA POKOK BAHASAN SISTEM PENCERNAAN MAKANAN SESUAI STANDAR KOMPETENSI
Pendidikan merupakan proses yang kompleks, sehingga pendidikan selalu mengikuti perkembangan manusia. Melalui pendidikan menengah berbagai aspek belajar mengajar dikembangkan, melalui proses belajar perlu diselaraskan da...
Analisis Usability Dengan Menggunakan Metode Heuristik Pada Portal Akademik Mahasiswa Universitas Mulawarman
Analisis usability dengan menggunakan metode heuristik pada portal akademik Universitas Mulawarman Penelitian ini bertujuan untuk melihat respon dan tanggapan dari pengguna portal akademik mahasiswa Universitas Mulawarma...