PENTINGNYA PENDIDIKAN INKLUSIF: MENCIPTAKAN LINGKUNGAN BELAJAR YANG RAMAH BAGI SEMUA SISWA

Journal Title: Jurnal Kajian Pendidikan dan Psikologi - Year 2023, Vol 1, Issue 1

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pentingnya pendidikan inklusif: menciptakan lingkungan belajar yang ramah bagi semua siswa. Metode yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif dengan jenis penelitian studi pustaka. Jenis penelitian studi pustaka digunakan untuk menggali pemahaman yang mendalam tentang suatu topik atau fenomena dengan menganalisis literatur dan sumber-sumber yang relevan yang dimana dalam penelitian ini berkaitan pentingnya pendidikan inklusif: menciptakan lingkungan belajar yang ramah bagi semua siswa. Adapun data, diperoleh melalui kajian dan analisis terhadap berbagai referensi seperti buku, jurnal ilmiah, artikel, dan dokumen-dokumen lainnya yang berkaitan dengan topik yang diteliti dan kemudian peneliti menarik benang merah dan menyimpulkan dari hasil temuan dan kajian penelitian. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan pendidikan inklusi memiliki dampak positif bagi perkembangan anak secara holistik. Pendekatan ini mendorong pertumbuhan sosial, akademik, dan emosional yang lebih baik bagi anak-anak dengan kebutuhan khusus. Oleh karena itu, penting untuk terus mempromosikan dan mendukung pendidikan inklusi guna menciptakan lingkungan yang inklusif, setara, dan bermanfaat bagi semua anak. Untuk menciptakan pendidikan inklusi nyaman dan ramah anak diperlukan manajemen sekolah yang professional dan tenaga pendidik yang berkompeten dibidangnya sehingga siswa inklusi merasa diterima, dihargaioleh lingkungan.

Authors and Affiliations

Ahmad Andry B

Keywords

Related Articles

INCREASING THE ROLE OF COMMUNITY GUARDIANS IN OVERCOMING BULLYING BEHAVIOR AMONG GUIDED CHILDREN IN SPECIAL DEVELOPMENT INSTITUTIONS FOR CLASS I CHILDREN IN MEDAN

Bullying in Special Child Development Institutions has become a serious concern in education and psychology. This study aims to investigate the background of bullying at the Medan Grade 1 Special Development Institute fo...

PERAN GURU DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA: STRATEGI DAN PENDEKATAN YANG EFEKTIF

Tujuan penelitian ini untuk peran guru dalam meningkatkan motivasi belajar siswa: strategi dan pendekatan yang efektif. Metode yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif dengan jenis penelitian studi pustaka. Jen...

THE IMPACT OF TECHNOLOGICAL TRANSFORMATION ON CAREER CHOICES IN THE STEM SECTOR

This study aims to analyse the influence of digital transformation on career aspirations in the STEM (Science, Technology, Engineering, and Mathematics) sector. Qualitative and quantitative data analysis methods were use...

IMPLEMENTATION OF CHARACTER EDUCATION IN EFFORTS TO FORM STUDENTS' INDEPENDENCE AT TAHFIDZ AL-QUR'AN ISLAMIC BOARDING SCHOOL DAARUL 'ULUUM LIDO

The aim of this research was to see how the implementation of character education was used to help students at the Tahfizh Al-Qur'an Islamic Boarding School Daarul 'Uluum Lido Bogor currently become more independent. App...

GROUP APPROACHES IN GUIDANCE AND COUNSELING SERVICES

This study was made to describe and analyze the various types of counseling guidance services with a group approach used in guidance and counseling practice. Group approach in guidance and counseling is one of the approa...

Download PDF file
  • EP ID EP733059
  • DOI https://doi.org/10.61397/jkpp.v1i1.10
  • Views 55
  • Downloads 1

How To Cite

Ahmad Andry B (2023). PENTINGNYA PENDIDIKAN INKLUSIF: MENCIPTAKAN LINGKUNGAN BELAJAR YANG RAMAH BAGI SEMUA SISWA. Jurnal Kajian Pendidikan dan Psikologi, 1(1), -. https://europub.co.uk/articles/-A-733059