Peran Mediasi Komitmen Organisasional Dalam Pengaruh Antara job Stress, Leader Member Exchange, Perceived Organizational support, dan Efektivitas Pengendalian Internal Terhadap Kinerja Auditor Internal Pemerintah

Journal Title: Jurnal Ilmu Ekonomi dan Bisnis Islam - Year 2019, Vol 1, Issue 2

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh langsung dan tidak langsung job stress, leader member exchange,perceived organizational support, dan pengendalian internal terhadap komitmenorganisasional dan pengaruh langsung komitmen organisasional terhadap kinerja kerja auditor internal dengan variabel mediasikomitmen organisasional. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebanyak 128kuesioner dari para auditor internal pemerintah daerah yang berada pada Kantor InspektoratDaerah di Provinsi Sulawesi Tengah. Hipotesis dalam penelitian ini diuji dengan menggunakan Structural Equation Modelling-Partial Least Square (SEM-PLS) dengan SoftwareWarpPLS 3.0.Hasil Penelitian ini menemukan beberapa bukti bahwa job stress, leader member exchange,perceived organizational support, dan pengendalian internal berpengaruh secara signifikanterhadap komitmen organisasional dan komitmen organisasional berpengaruh terhadap kinerjakerja. Job stressmemiliki pengaruh secara signifikan terhadap komitmen organisasional, leadermember exchangeberpengaruh positif dan signifikan terhadap komitmen organisasional,perceived organizationalsupport berpengaruh positif dan signifikan terhadap komitmenorganisasional, pengendalian internal berpengaruh positif dan secara signifikan terhadapkomitmen organisasional, komitmen organisasional berpengaruh positif dan signifikan terhadapkinerja kerja, serta komitmen organisasional memediasi secara parsial pengaruh job stress, leadermember exchange, dan perceived organizational support terhadap kinerja kerja auditor internal.Namun komitmen organisasional tidak mampu memediasi pengaruh dari pengendalian internalterhadap kinerja kerja.

Authors and Affiliations

Noor Riefma Hidayah

Keywords

Related Articles

Implementasi Shariah Enterprise Theory (SET) Dalam Perusahaan Manufaktur

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis implementasi Shariah Enterprise Theory dalam perusahaan manufaktur berdasarkan prinsip-prinsip dalam ekonomi Islam. Penelitian ini menggunakan metode library reseach (penelitia...

Strategi Pemasaran Perguruan Tinggi Pada Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Palu

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi pemasaran perguruan tinggi yang ada di IAIN Palu. Dan untuk mengetahui Tinjauan ekonomi Islam terhadap strategi pemasaran perguruan tinggi yang ada di IAIN Palu. Dal...

Pengaruh Promosi, Kualitas Pelayanan, Dan Motivasi Terhadap Keputusan Memilih Produk Tabungan Emas di Pegadaian Syari’ah

Pada penelitian ini ditujukan untuk menguji pengaruh promosi, kualitas pelayanan, dan motivasi terhadap keputusan memilih produk tabungan emas di pegadaian syariah. Sampel penelitian ini adalah nasabah tabungan emas di p...

Analisis Motif Driver Ojek Online Dalam Menjalin Lebih Dari Satu Kemitraan Perspektif Etika Bisnis Islam Di Kota Palu

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa motif driver ojek online dalam menjalin lebih dari satu kemitraan, persfektif etika bisnis Islam. Jenis penelitian ini adalah pustaka dengan pendekatan kualitatif, teknik pengu...

Strategi Marketing Mix Dalam Meningkatkan Usaha Percetakan Pada CV. Tinta Kaili dalam Perspektif Ekonomi Islam

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah Strategi marketing mix yang terdiri dari produk (product), harga (price), tempat (place), promosi (promotion) telah terealisasi, dimana setiap konsumen mempunyai perbedaan...

Download PDF file
  • EP ID EP710851
  • DOI https://doi.org/10.24239/jiebi.v1i2.15.129-154
  • Views 67
  • Downloads 0

How To Cite

Noor Riefma Hidayah (2019). Peran Mediasi Komitmen Organisasional Dalam Pengaruh Antara job Stress, Leader Member Exchange, Perceived Organizational support, dan Efektivitas Pengendalian Internal Terhadap Kinerja Auditor Internal Pemerintah. Jurnal Ilmu Ekonomi dan Bisnis Islam, 1(2), -. https://europub.co.uk/articles/-A-710851