Perencanaan Arsitektur Enterprise Menggunakan Metode Togaf ADM Pada RSUD Dr.Soedarso Pontianak

Journal Title: SENSITEK - Year 2018, Vol 1, Issue 1

Abstract

RSUD Dr.Soedarso merupakan instansi pemerintah yang bergerak di bidang pelayanan kesehatan.RSUD Dr.Soedarso masih mengalami kesulitan dalam pengelolaan informasi yang baik, terutama dalam proses pelayanan. Kondisi tersebut membuat sistem informasi tidak dapat dimanfaatkan sesuai yang diharapkan yaitu efisiensi dan efektifitas dalam pemenuhan kebutuhan rumah sakit.Untuk mendukung pemanfaatan sistem informasi yang baik adalah dengan semakin menigkatnya kebutuhan fungsi pelayanan yang dijalankan. Dengan merencanakan arsitektur sistem informasi pelayanan rumah sakit menggunakan TOGAF ADM dapat menghasilkan visi perencanaan arsitektur, perencanaan arsitektur bisnis, perencanaan arsitektur sistem informasi, perencanaan arsitektur teknologi, perencanaan peluang dan solusi, perencanaan migrasi, impelementasi pengelolaan arsitektur dan arsitektur manajemen perubahan.Hasil dari penelitian ini berupa blueprint / cetak biru teknologi informasi yang didasarkan pada roadmap TOGAF yang telah dibuat sehingga menghasilkan sistem yang terintegrasi.

Authors and Affiliations

Erlina Wati, Friska Devita, Fitriah

Keywords

Related Articles

Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Siswa Baru SMK Negeri 1 Jayapura Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW)

Pendidikan merupakan suatu proses pembelajaran terhadap peserta didik secara aktif untuk mengembangkan potensi diri masing-masing sesuai dengan tujuan pendidikan itu sendiri. Adapun permasalahan yang sering muncul pada S...

Model Maturitas Adopsi E-commerce bagi UKM di Indonesia: Kajian Pustaka

Maturitas e-commerce berhubungan dengan pengembangan dan pertumbuhan e-commerce dari tahap inisialisasi awal sampai dengan tahap lanjutan. Model maturitas adopsi e-commerce telah dibangun oleh peneliti yang terdiri atas...

Model Evaluasi E-learning Menggunakan Integrasi Model D&M dan UTAUT

E-learning sebagai salah satu perkembangan teknologi yang memberikan dampak positif untuk membantu pekerjaan terutama di bidang pendidikan. E-learning membawa perkembangan proses belajar mengajar ke arah digital. Namun,...

Perancangan Aplikasi Pembelajaran Notasi Balok Dan Ritme Bagi Mahasiswa Filsafat Universitas Klabat Berbasis Android

Fakultas Ilmu Filsafat adalah satu-satunya fakultas yang mempelajari ilmu mengenai musik disaat masih menduduki semester 3 dan semester 4 atau yang memasuki tahun kedua dalam perkuliahan. Musik yang dituntut dalam pembel...

Prototipe eLecture Menggunakan Model Video Peer-Evaluation Pada Online CbL (Collaborative Learning)

Saat ini penerapan e-learning di perguruan tinggi sudah menjadi keharusan agar pembelajaran lebih interaktif. Namun e-learning yang berjalan masih menggunakan pendekatan Teacher Centered Learning (TCL) yang sudah tidak r...

Download PDF file
  • EP ID EP50643
  • DOI http://dx.doi.org/10.30700/pss.v1i1.209
  • Views 191
  • Downloads 0

How To Cite

Erlina Wati, Friska Devita, Fitriah (2018). Perencanaan Arsitektur Enterprise Menggunakan Metode Togaf ADM Pada RSUD Dr.Soedarso Pontianak. SENSITEK, 1(1), -. https://europub.co.uk/articles/-A-50643