STUDI TINGKAT PENGETAHUAN ANAK USIA SEKOLAH TENTANG MAKANAN SIAP SAJI DI MI AL-ASRIYAH BANJAR PANJI, SIDOARJO
Journal Title: Nurse and Health: Jurnal Keperawatan - Year 2017, Vol 6, Issue 1
Abstract
Introduction. Makanan siap saji adalah jenis makanan yang dikemas, mudah disajikan, praktis, atau diolah dengan cara sederhana. Makanan tersebut umumnya diproduksi oleh industri pengolahan pangan dengan teknologi tinggi dan memberikan berbagai zat aditif untuk mengawetkan dan memberikan cita rasa bagi produk tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pengetahuan anak usia sekolah tentang makanan siap saji di MI Al-Asriyah Banjar Panji Sidoarjo. Methods. Desain dalam penelitian ini adalah deskriptif, penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan tingkat pengetahuan anak usia sekolah tentang makanan siap saji di MI Al-Asriyah Banjar Panji Sidoarjo, sampel sebanyak 78 responden diambil dengan tekhnik total sampling. Data diperoleh dengan menggunakan kuesioner tertutup skala ordinal. Setelah data terkumpul selanjutnya dilakukan pengolahan data dengan menggunakan cara editing, coding, dan scoring. Results. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat pengetahuan anak usia sekolah tentang makanan siap saji di MI Al-Asriyah Banjar Panji Sidoarjo memiliki tingkat pengetahuan lebih dari setengah sebanyak 43 responden (55%) berpengetahuan cukup. Discussion. Hal ini didukung oleh faktor dari usia, kelas, pernah mendapatkan informasi dan sumber informasi. Penyuluhan tentang makanan siap saji pada anak usia sekolah sehingga dapat menambah pengetahuan anak tentang makanan siap saji.
Authors and Affiliations
Kusuma Wijaya Ridi Putra
THE EFFECT OF MUROTTAL QUR’AN ON MENSTRUAL PAIN IN NURSING STUDENT OF UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SURABAYA
Background: Primary dysmenorrhea is menstrual pain that is found without significant abnormalities in genital organs. More than 50% of women experience primary dysmenorrhea and 15% experience severe pain. Most women nev...
HUBUNGAN STRATEGI MEKANISME KOPING DENGAN TINGKAT KECEMASAN MENGHADAPI PEMBELAJARAN KLINIK PADA MAHASISWA SEMESTER IV PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN STIKES DIAN HUSADA MOJOKERTO
Background: Coping is the process of facing the difficulties of life in an attempt to overcome or live. Coping mechanism is a mechanism that consciously or not, to use a person in coping with stress or anxiety (Weller, 2...
STUDI TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG PERKEMBANGAN MOTORIK PADA ANAK USIA PRA SEKOLAH (4-6 TAHUN) DI TK DHARMA WANITA CANDIPARI PORONG SIDOARJO
Introduction. Perkembangan motorik diartikan sebagai perkembangan dari unsur kematangan dan pengendalian gerak tubuh dan perkembangan tersebut erat kaitannya dengan perkembangan motorik di otak. Yang sering dijumpai di T...
THE EFFECT OF WARM GINGER COMPRESS TOWARDS JOINT PAIN OF THE ELDERLY AT UPT PANTI WERDHA MOJOPAHIT, MOJOKERTO DISTRICT
Background: There was joint pain that frequently happens by the elderly, which was joint pain. One of actions to abate the joint pain was compress with warm ginger. Objectives: The aims of this research were to identify...
HUBUNGAN ANTARA KONSUMSI JAMU SAAT HAMIL DENGAN KEJADIAN ASFIKSIA BAYI BARU LAHIR DI RUANG MELATI RSUD JOMBANG
Background: Jamu adalah obat jadi atau ramuan bahan alam yang berasal dari tumbuhan, hewan, mineral, sediaan galenik atau campuran bahan tersebut yang secara tradisional. Sementara ini banyak orang beranggapan bahwa peng...