TOTAL QUALITY MANAGEMENT (TQM) DALAM PENDIDIKAN

Journal Title: Jurnal Sosial Humaniora - Year 2012, Vol 5, Issue 1

Abstract

Peningkatan mutu pendidikan harus ditingkatkan terus menerus dan berkesinambungan. Total Quality Management adalah salah satu model atau metode yang digunakan untuk meningkatkan mutu pendidikan di lembaga pendidikan. Total Quality Management merupakan salah satu kunci keberhasilan tujuan pendidikan yang paling efektif. Karena TQM mengedepankan integrasi dari semua fungsi dan proses serta memberdayakan dan melibatkan semua unsur yang ada di lemabaga pendidikan tersebut. TQM harus diberlakukan terus menerus dan berkesinambungan demi tercapainya tujuan pendidikan, yang memberikan kepuasan kepada peserta didik, orang tua dan masyarakat.

Authors and Affiliations

Suto Prabowo

Keywords

Related Articles

PERANAN “DESA PAKRAMAN “ DALAM MEMPERKUAT KETAHANAN SOSIAL BUDAYA MELALUI KONSEP AJARAN “TRI HITA KARANA”

Arus globalisasi telah melanda dunia saat ini, batas-batas suatu wilayah ataupun negara seolah-olah semakin transparan. Hal ini membawa dampak pada kehidupan masyarakatnya. Desa-desa di Bali memiliki lembaga adat yang kh...

PLURALISME DALAM PROBLEMA

Pluralisme yang dimaksudkan dalam tulisan ini adalah pluralisme agama. Pluralisme dalam bidang itu telah lama diperdebatkan oleh sebagian cendekiawan agama. Hampir di setiap agama besar semisal Yahudi, Kristen, dan Is...

HASAN HANAFI DAN MOHAMMAD ARKOUN: KRITIK METODOLOGI ATAS ORIENTALISME

Hasan Hanafi dan Muhammad Arkoun adalah dua diantara sekian banyak tokoh atau pemikir kontemporer, yang aktif memberikan perhatian pada problematika modernitas. Salah satu diantaranya adalah respon mereka terhadap masala...

PEMBERDAYAAN UMKM DI KAWASAN SAÈ SALÈRA DAN SAÈ RASSAH PAMEKASAN MELALUI KUR DI BRI CABANG PAMEKASAN

Modal usaha bagi UMKM merupakan permasalahan yang cukup pelik. Untuk mengatasi hal tersebut pendekatan yang perlu dilakukan adalah penyediaan jasa keuangan mikro (micro finance). Untuk itu Bank BRI memiliki komitmen memb...

AKHLAQ DALAM PERSPEKTIF SUFISTIK

Al Qur-an suci menyabdakan, terjemahnya,”Kecuali (adalah bagi) orang-orang yang menghadapkan diri kepada Allah dengan hati yang bersih….(Q.S.26:89). Kebalikannya,”…yang di dalam hatinya ada penyakit,” (Q.S.2:10). Orang i...

Download PDF file
  • EP ID EP185717
  • DOI 10.12962/j24433527.v5i1.624
  • Views 107
  • Downloads 0

How To Cite

Suto Prabowo (2012). TOTAL QUALITY MANAGEMENT (TQM) DALAM PENDIDIKAN. Jurnal Sosial Humaniora, 5(1), 72-77. https://europub.co.uk/articles/-A-185717