Ulasan Buku:Kuasa yang Membawa Kemenangan: Kumpulan Khotbah Ekspositori

Journal Title: Jurnal Jaffray - Year 2016, Vol 14, Issue 1

Abstract

Buku Kuasa yang Membawa Kemenangan yang ditulis oleh Maurits Silalahi, M.Th (almarhum) merupakan kumpulan khotbah ekspositori sebagai salah satu bentuk khotbah yang alkitabiah yang pernah disampaikan secara langsung melalui mimbar gereja dalam ibadah-ibadah di berbagai denominasi gereja di Kota Makassar dan sekitarnya selama beliau melayani sebagai dosen Homiletika di Sekolah Tinggi Theologia Jaffray Makassar. Naskah-naskah khotbahnya begitu banyak, sebagian ada yang diketik manual dan sebagian lagi ada yang yang ditulis dengan tangan (hal. iii). Dari sekian banyak tema khotbah ekspositori yang pernah dikhotbahkan di berbagai mimbar gereja, yang sempat diterbitkan hanya 71 tema khotbah ekspositori yang ditulis (diuraikan) secara lengkap dan 121 tema khotbah ekspositori yang merupakan rancangan khotbah yang terdiri atas tema dan garis-garis besarnya saja.

Authors and Affiliations

Jermia Djadi

Keywords

Related Articles

Pengenaan Manusia Baru Di Dalam Kristus: Natur, Proses, Dan Fakta Serta Implikasi Teologis Dan Praktisnya

Natur orang percaya menjadi manusia baru adalah sekali untuk selama-lamanya, namun proses untuk menjadi manusia baru adalah peristiwa yang terus-menerus diperbarui untuk serupa dengan gambar-Nya yang sesuai dengan kehend...

Model Penginjilan dalam Yohanes 4:4-42 dan Implementasinya pada Masa Kini

Sesuai dengan permasalahan yang ada, maka tujuan penulisan karya ilmiah ini adalah: Pertama, untuk mengetahui model penginjilan dalam Yohanes 4:4-42 dapat diterapkan. Kedua, untuk mengetahui implementasi model penginji...

Membangun Spiritual Remaja Masa Kini Berdasarkan Amsal 22 : 6

Adapun tujuan penulis menulis karya ilmiah ini ialah: Pertama, Memberikan penjelasan mengenai pentingnya membangun kerohanian spiritual remaja masa kini. Kedua, Memberikan panduan kepada para pembina remaja dalam memba...

Pemimpin Yang Memiliki Integritas Menurut 2 Timotius Pasal 2

Penulisan ini bertujuan untuk merumuskan suatu konsep mengenai pemimpin yang memiliki integritas yang diperlukan pada masa kini. Dalam penulisan penulisan ini sebagai suatu karya ilmiah dibutuhkan suatu metode peneliti...

Analisis Pengaruh Nyanyian Jemaat Terhadap Kualitas Ibadah Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB) Jemaat Bukit Zaitun Makassar

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui, sejauh mana nyanyian jemaat memengaruhi kualitas penyembahan umat dalam ibadah Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB) Jemaat Bukit Zaitun Makassar. Bagaimana um...

Download PDF file
  • EP ID EP31367
  • DOI http://dx.doi.org/10.25278/jj71.v14i1.197
  • Views 242
  • Downloads 0

How To Cite

Jermia Djadi (2016). Ulasan Buku:Kuasa yang Membawa Kemenangan: Kumpulan Khotbah Ekspositori. Jurnal Jaffray, 14(1), -. https://europub.co.uk/articles/-A-31367