Struktur Media Pembelajaran Dalam Perspektif Desain Komunikasi Visual

Abstract

Struktur Media Pembelajaran Dalam Perspektif Desain Komunikasi Visual. Tulisan ini merupakan hasil penelitian yang bertujuan untuk merancang/membuat prototype software media pembelajaran multimedia. Metodologi yang diterapkan adalah ‘metodologi riset desain’ yang mencakup tiga tahapan yaitu: analisis, sintesis, dan evaluasi. Pada proses analisa, dilakukan identifikasi dan analisa materi ajar setiap bagian materi ajar untuk menyesuaikan kompetensi standar, flow chart, story board, dan sketsa ide visual, serta identifikasi faktor-faktor utama yang berkaitan dengan teknik dan produksi media tersebut. Pada proses sintesa, dilakukan pembuatan model tampilan halaman dan komposisi rancangan grafis statis dan animasi pada layer-layer Adobe Flash, organisasi basis data, dan kompilasi basis data (interactive programming) untuk perancangan software system dengan menggunakan sistem sekuriti. Evaluasi dilakukan dengan uji coba/tayang dan verifikasi produk berdasarkan identifikasi masalah dan tujuan pembelajaran (kompetensi dasar yang diharapkan), yang selanjutnya dilakukan perbaikan/penyempurnaan perancangan grafis statis dan animasi sesuai rekomendasi/masukan dari hasil evaluasi. Manfaat hasil penelitian adalah mempermudah pengajar di Perguruan Tinggi dalam proses pembelajaran terhadap mata kuliah yang diampu, serta dapat pula dipergunakan oleh pihak-pihak yang membutuhkannya.

Authors and Affiliations

Abdul Azis Said, Dian Cahyadi, Irfan Arifin

Keywords

Related Articles

Ekonomi Kreatif Sebagai Materi Kewirausahaan Guna Meningkatkan Motivasi Wirausaha Mahasiswa Fakultas Seni Dan Desain Universitas Negeri Makassar

Creative Economy as Entrepreneurship Material To Improve Student Entrepreneurship Motivation Faculty Of Art And Design Universitas Negeri Makassar. Indonesia has great creative economic potential, but the number of entre...

Pengujian Sederhana Tanah Liat Lokal Guna Meningkatkan kualitas Gerabah Tradisional Menjadi Keramik Hias Berglasir Di Dusun Sandi Kecamatan Pattallassang Kabupaten Takalar

The sample of Local Clay Testing In order to Improve the quality of Traditional Pottery to Benamental Ceramic Glazed In Hamlet Sandi District Pattallassang Takalar District. This research is an effort to improve the qual...

DRAWING SKILLS OF PERSPECTIVES TECHNIQUES BY THE STUDENTS OF 2017 FORCE IN ART EDUCATION STUDY PROGRAM FSD UNM

This study aims to obtain accurate data on (1) Begaimana ability to draw perspective Art Students class Class A class of 2017 on Fine Arts Education Program of UNM. (2) What are the supporting and inhibiting factors to t...

Technical Engineering Study of Vacuum Forming Method For Application in Packaging Design Tool Makers

The purpose of this article is to enrich engineering studies of plastic design / printed materials, fractional methods The working principle of thermoforming - vacuum forming for IKMs in producing a variety of products....

PENGGUNAAN DAUN NANAS SEBAGAI BAHAN BAKU PEMBUATAN KERTAS SENI BERWARNA

Pineapple plantations are common in Indonesia. The plantation provides a lot of waste both processed pineapple fruit and waste from the pineapple tree which is the result of post-harvest. The waste has not been optimized...

Download PDF file
  • EP ID EP281825
  • DOI -
  • Views 333
  • Downloads 0

How To Cite

Abdul Azis Said, Dian Cahyadi, Irfan Arifin (2017). Struktur Media Pembelajaran Dalam Perspektif Desain Komunikasi Visual. TANRA: JURNAL DESAIN KOMUNIKASI VISUAL FAKULTAS SENI DAN DESAIN UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR, 4(2), 62-71. https://europub.co.uk/articles/-A-281825