Apakah Hanya Ada Satu Jalan Keselamatan?

Journal Title: Jurnal Jaffray - Year 2009, Vol 7, Issue 1

Abstract

Ketika Kekristenan hendak mempercakapkan keberbedaan di atas maka percakapan itu akan didasarkan pada apa yang dipandang sebagai hakikat dari iman Kristen. Dan menurut Paul F, Knitter, jika hendak menggunakan hakikat Kekristenan maka pengungkapan itu senantiasa berkaitan dengan, dan mempunyai dasar serta berpusat pada Yesus Kristus. Ini berarti bahrva bagaimana percakapan tentang keberbedaan di atas bergantung pada Kristologi yang ada di balik percakapan tersebut. Persoalannya hingga saat ini ada begitu banyak pemahaman tentang Yesus Kristus dalam komunitas Kristen. Bahkan dari awal mulainya sejarah Kekrisrenan tercatat bahwa pengikut-Nya telah merumuskan beragam pemahaman tentang diri-Nya. Bakan pada penulis Injil pun menggambarkan Yesus Kristus dengan beragam pemahaman. Kenyataan ini menunjukkan bahwa konteks sangat berpengaruh dalam merumuskan Kristus yang diimani oleh pada pengikut-Nya. Hal inilah yang mendorong penulis mencoba unruk memberikan gambaran ringkas (sketsa) satu tema dalam kristologis yang seringkali menjadi persoalan dalam konteks kemajemukan agama.

Authors and Affiliations

Rudy Harold

Keywords

Related Articles

Dampak Keterbukaan Orang Tua Terhadap Prestasi Anak Penderita Autis Di Sekolah Luar Biasa C Rajawali Dan Klinik Buah Hatiku Makassar

Tujuan penulisan pada karya ilmiah ini adalah untuk menganalisis pengaruh keterbukaan orang tua, berupa penerimaan dan bahasa kasih terhadap prestasi anak autis di Sekolah Luar Biasa C Rajawali dan Klinik Buah.Hatiku.M...

Peran serta Jemaat dalam Pelayanan Holistik Gereja Menuju Transformasi Masyarakat (Suatu Upaya Pemberdayaan Jemaat dalam Keutuhan Pelayanan Gereja)

Terpaan krisis multidimensi yang masih dirasakan bangsa dan rakyat Indonesia saat ini membutuhkan sumbangsih dari seluruh komponen masyarakat untuk menyikapi dan mengatasinya. Gereja sebagai bagian dari keseluruhan ko...

Conflict In The Church: The Uncomfortable Reality

The apostle Paul, writing to Timothy, said “If anyone sets his heart on being an overseer, he desires a noble task” (1 Tim. 3:1, NIV). The work is definitely noble but the task is not always easy. Timothy knew that becau...

Peranan Kaum Awam dalam Pertumbuhan Gereja KIBAID Jemaat Latimojong

Dalam menindaklanjuti amanat Agung Yesus Kristus yang yang rerdapat dalam Matius 28 :1, 20 Yaitu menjadikan sekalian bangsa murid-Nya maka kaum awam harus diberi pelatihan dan peran agar terlibat dalam berbagai bentuk...

KEPEMIMPINAN YESUS KRISTUS MENURUT INJIL SINOPTIK DAN RELEVANSINYA TERHADAP KEPEMIMPINAN ROHANI MASA KINI

Adapun yang menjadi tujuan penulisan ini adalah sebagai berikut: Pertama, untuk memperoleh pengertian yang benar mengenai kepemimpinan rohani berdasarkan petunjuk Alkitab. Kedua, untuk menyelidiki dan mengungkapkan pri...

Download PDF file
  • EP ID EP31265
  • DOI http://dx.doi.org/10.25278/jj71.v7i1.11
  • Views 290
  • Downloads 3

How To Cite

Rudy Harold (2009). Apakah Hanya Ada Satu Jalan Keselamatan?. Jurnal Jaffray, 7(1), -. https://europub.co.uk/articles/-A-31265