DESAIN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PERGURUAN TINGGI DI PROVINSI KALIMANTAN TIMUR

Abstract

Peranan pendidikan dalam kehidupan sangat penting. Menurut UU No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual agama, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat bangsa dan negara. Penyelenggara pendidikan tinggi nasional di Indonesia dilakukan oleh pemerintah melalui Perguruan Tinggi. Salah satu contohnya adalah Perguruan Tinggi di Provinsi Kalimantan Timur. Tujuan dari penelitian ini adalah mempermudah masyarakat memperoleh informasi tentang perguruan tinggi yang ada di Provinsi Kalimantan Timur dan menemuka lokasi perguruan tinggi tersebut. Hasil penelitian berupa rancangan desain sistem informasi geografis dengan memanfaatkan Google maps, HTML dan dreamweaver.

Authors and Affiliations

Keywords

Related Articles

SISTEM INFORMASI OBAT-OBATAN HERBAL

Sistem Informasi ini bertujuan untuk membantu masyarakat dalam mendapatkan informasi mengenai obatobatan herbal yang berguna untuk membantu menyembuhkan penyakit yang diderita. Sistem informasi ini tidak berisikan inform...

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN SEPEDA MENGGUNAKAN METODE MULTIFACTOR EVALUATION PROCESS

Sepeda merupakan salah satu alat transportasi yang hingga saat ini masih dipergunakan walaupun sudah begitu banyak alat transportasi lain yang tersedia. Tidak hanya untuk transportasi, sepeda juga digunakan sebagai alat...

MEDIA PEMBELAJARAN MATA KULIAH KOMPUTER ANIMASI BERBASIS ANDROID DI FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS MULAWARMAN SAMARINDA

Kurang efektifnya proses perkuliahan khususnya pada mata kuliah Komputer Animasi yang diterapkan di Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi di Universitas Mulawarman oleh karena itu diperlukan pembuatan perangkat...

PEMBUATAN GAME ‘MATH TASK’ DENGAN METODE FUZZY TSUKAMOTO

Game edukasi merupakan jenis game yang memuat unsur-unsur edukasi dengan tujuan untuk meningkatkan pengetahuan pemain. Kebutuhan akan game edukasi menjadi semakin besar mengingat game yang beredar dan dinikmati publik ma...

STUDI TENTANG SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN KENAIKAN JABATAN STRUKTURAL MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) (STUDI KASUS : PENGADILAN TINGGI DAERAH PROVINSI KALIMANTAN TIMUR)

Sistem pendukung keputusan dibutuhkan untuk menentukan urutan pegawai yang sesuai dari beberapa pegawai seleksi yang memenuhi kriteria kompetensi jabatan (SPK). Tujuan penelitian ini adalah untuk membangun sebuah sistem...

Download PDF file
  • EP ID EP257238
  • DOI -
  • Views 111
  • Downloads 0

How To Cite

(2017). DESAIN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PERGURUAN TINGGI DI PROVINSI KALIMANTAN TIMUR. Prosiding Seminar Nasional Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi, 2(2), 17-21. https://europub.co.uk/articles/-A-257238