Efektivitas Ekstrak Dahan Kelor Terhadap Mortalitas Larva Aedes aegypti

Journal Title: Window of Health : Jurnal Kesehatan - Year 2018, Vol 1, Issue 1

Abstract

Tingginya angka kasus DBD di Indonesia sehingga perlu diadakan upaya pengendalian vector. batang kelor digunakan sebagai anti nyamuk alami diangap mampu memetikan jentik. Hal ini disebabkan terdapat senyawa steroid, triterpenoid, alkaloid, saponin, flavanoid, dan tanin di dalam batang dahan kelor. Jenis Penelitian yang digunakan adalah eksperimental dengan metode post test only control group design. Pengumpulan data dilakukan dengan menghitung jumlah larva Aedes aegypti instar III yang mati disetiap jenis konsentrasi salinitas selama waktu pemaparan. Percobaan dilakukan sebanyak 4 kali, Pengamatan, perhitungan dan pencatatan jumlah larva yang hidup dan mati setiap 24, 32, 40 dan 48 jam setelah perlakuan. Data yang telah dikumpulkan dan dianalisis kemudian disajikan dalam bentuk tabel dan narasi. Pada konsentrasi 3% pada estrak kulit dahan kelor pada waktu pengukuran 24 jam pada masing-masing perlakuan 1 (3), perlakuan 2 (3), perlakuan 3 (3), perlakuan 4 (1) dengan presentase rata-rata kematian jentik yaitu 27,5%. Konsentrasi 3% ekstrak kulit dahan kelor efektif membunuh jentik Aedes aegepty sebesar 45% dalam waktu 48 jam. Konsentrasi 3,5% ekstrak kulit dahan kelor efektif membunuh jentik Aedes aegepty sebesar 45% dalam waktu 24 jam. Konsentrasi 4% ekstrak kulit dahan kelor efektif membunuh jentik Aedes aegepty sebesar 67,5% dalam waktu 24 jam. Lama waktu paparan yang efektif yaitu 24 jam yang menyebabkan kematian 67,5 % Aedes aegypti.

Authors and Affiliations

Alfina Baharuddin

Keywords

Related Articles

Hubungan Penggunaan Obat Antihipertensi sebagai Faktor Risiko Terjadinya Artritis Gout di Rumah Sakit Islam Cempaka Putih Tahun 2013 – 2015

Artritis Gout adalah penyakit yang ditandai dengan adanya pengendapan kristal yang muncul akibat supersaturasi asam urat dalam jaringan tubuh, yang menyebabkan pembentukan kristal monosodium urat di dalam dan sekitar sen...

Hubungan Pengetahuan Dan Status Ekonomi Terhadap Pemakaian Alat Pelindung Diri Pada Pemulung Sampah Di TPA Tamangapa Kota Makassar

Salah satu bentuk dalam menghindari terjadinya penyakit akibat kerja dan kecelakan saat bekerja adalah dengan memahami penggunaan APD serta memakai alat pelindung diri. Pemakaian alat pelindung diri yang dima...

Aktivitas Fisik dan Hubungannya dengan Kejadian Diabetes Melitus

Diabetes melitus merupakan masalah yang serius dan menjadi salah satu penyakit penyebab kematian yang cukup besar di Indonesia. Selain itu banyak penelitian yang menyebutkan bahwa prevalensi akan terus meningkat pada tah...

Intervensi Edukasi terhadap Perubahan Perilaku Remaja tentang Kesehatan Reproduksi Remaja SMAN 11 Sinjai Selatan

Kesehatan reproduksi remaja dari 60 siswa diperoleh pengetahuan tentang kesehatan reproduksi masih kurang baik oleh karena itu diperlukan intervensi edukasi tentang kesehatan reproduksi remaja. Penelitian ini bertujuan u...

Analisis Mikroorganisme Udara terhadap Gangguan Kesehatan dalam Ruangan Administrasi Gedung Menara UMI Makassar

Ruang Administrasi Gedung Menara Universitas Muslim Indonesia merupakan ruangan tertutup dan menggunakan sistem pengaturan udara dengan Air Conditioner (AC) untuk mengurangi panas udara di dalam ruang kerja. Kondisi gedu...

Download PDF file
  • EP ID EP617502
  • DOI 10.33368
  • Views 144
  • Downloads 0

How To Cite

Alfina Baharuddin (2018). Efektivitas Ekstrak Dahan Kelor Terhadap Mortalitas Larva Aedes aegypti. Window of Health : Jurnal Kesehatan, 1(1), 10-15. https://europub.co.uk/articles/-A-617502