ETIKA PENDIDIK PERSPEKTIF IMAM AL-NAWAWÎ
Journal Title: MIQOT: Jurnal Ilmu-ilmu Keislaman - Year 2016, Vol 0, Issue 2
Abstract
Abstrak: Kebijakan pendidikan nasional menghendaki para pendidik di Indonesia harus memiliki empat kompetensi, di antaranya adalah kompetensi kepribadian. Pendidikan nasional juga menegaskan urgensi penanaman karakter oleh pendidik terhadap peserta didik, sehingga para pendidik pun dituntut memiliki karakter yang telah ditetapkan. Artikel ini mengkaji tinjauan fukaha terhadap etika pendidik dalam Islam. Di antara fukaha di dunia Islam, Imam al-Nawawî telah memberikan ulasan tentang etika pendidik dalam Islam. Berdasarkan analisis isi terhadap karya Imam al-Nawawî, ditemukan bahwa seorang pendidik Muslim dituntut memiliki etika yang harus dipahami dan diamalkan dalam proses pembelajaran, yang terdiri atas etika pendidik dari aspek kepribadian, etika pendidik dari aspek kegiatan ilmiah, dan etika pendidik dari aspek penyampaian pembelajaran. Artikel ini telah menegaskan bahwa khazanah Islam tentang etika pendidik sangat kaya, dan harus diaktualisasikan dalam dunia pendidikan Islam di Indonesia. Abstract: Teacher’s Ethic in the Perspective of Imam al-Nawawî’s Thought. National education policies require educators in Indonesia to have four competencies; among of it is personality competences. National education reiterated the urgency of the character building by educators to students, so that the educators were required to have a character that has been decided. This article examines the Jurists review toward educators’ ethics in Islam. Among of jurists in Islamic world, Imam al-Nawawî has given reviews on educators’ ethics in Islam. Based on a content analysis of Imam al-Nawawî work, it was found that a Muslim educators are required to have ethics that must be understood and practiced in the learning process, which consists of educators ethics from personality aspects, educators ethics from scientific activity aspect, and educators ethics from learning delivery aspects , This article has been asserted that the Islamic literatures about the educators ethics is very much, and must be actualized in Islamic education in Indonesia.
Authors and Affiliations
Salminawati Salminawati
EPISTEMOLOGI TAUHID AL-FARUQI
Abstract: Al-Faruqi’s Theological Epistemology. This writing discusses the concept of tauhid theological epistimology incorporated as part of al-Faruqi’s construction of Islamic studies. As a contemporary Muslim thinker,...
PARADIGMA BERMAZHAB PONDOK PESANTREN DI KALIMANTAN SELATAN
Abstrak: Sebagai model pendidikan Islam tertua di Indonesia, pondok pesantren (pontren) mempunyai peran strategis dalam pelestarian ajaran Islam, terutama terlihat dalam transmisi tradisi bermazhab melalui kegiatan pembe...
EPISTEMOLOGI PSIKOLOGI ISLAM
Abstract: The Epistemology of Islamic Psychology. One of the crucial issues faced by Islamic psychology is on epistemology. In this context, there exists dichotomy between epistemology founded by the learned Islamic scho...
PERSPEKTIF TEORI STRUKTURAL FUNGSIONALISME TENTANG KETAHANAN SISTEM PENDIDIKAN PESANTREN
Abstrak: Tulisan ini mengkaji ketahanan pesantren dalam perspektif teori struktural fungsional. Metode yang digunakan adalah deskriptif-analitis dengan pendekatan sosiologis. Studi ini menyimpulkan bahwa sistem pendidika...
ANDALUSIA: SEJARAH INTERAKSI RELIGIUS DAN LINGUISTIK
Abstract: Al-Andalus (Islamic Spain): A History of Religious and Linguistic Interaction. Islamic Spain is a chapter of Islamic history that has alway been very interesting, not only because of its shocking beginning but...