HASAN HANAFI DAN MOHAMMAD ARKOUN: KRITIK METODOLOGI ATAS ORIENTALISME

Journal Title: Jurnal Sosial Humaniora - Year 2008, Vol 1, Issue 1

Abstract

Hasan Hanafi dan Muhammad Arkoun adalah dua diantara sekian banyak tokoh atau pemikir kontemporer, yang aktif memberikan perhatian pada problematika modernitas. Salah satu diantaranya adalah respon mereka terhadap masalah orietalisme. Mereka banyak memberikan tanggapan yang bersifat idiologis yang selanjutnya mengkritisinya dengan argumen-argumen ilmiah.Hasan Hanafi dengan Oksidentalismenya bermaksud mengkritisi agar posisi Timur sebagai obyek kajian dan posisi Barat yang menjadi subyek kajian bisa berubah bentuk relasinya. Dengan Oksidentalisme ini Hanafi ingin mendobrak dan mengakhiri mitos Barat sebagai representasi dan pemegang supremasi dunia. Sedangkan Muhammad Arkoun dengan metode dekonstruksi dan hermeneutiknya bermaksud mengkritik para orientalis yang terjebak dengan pendekatan filologis dan historisisme, juga para pemikir muslim ortodok yang hanya terbatas dengan kajian klasik.

Authors and Affiliations

Saifulloh Saifulloh

Keywords

Related Articles

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN THINK-PAIR-SHARE-SQUARE DI KELAS TPB-ITS UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA BAHASA INGGRIS MAHASISWA

Tujuan pembelajaran Bahasa Inggris di ITS menurut Kurikulum Tahun 2010 – 2014 adalah mahasiswa diakhir proses pembelajaran dapat membaca, memahami, meringkas, dan mempresentasikan teks berbahasa Inggris, serta menyimak d...

KONSEP BILINGUALISME DAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BAGI PENUTUR ASING

Artikel ini berjudul “Konsep Bilingualisme dan Pembelajaran BIPA”. Pertanyaannya adalah bagaimana konsep bilingualisme dapat membantu mempermudah dan memperlancar proses pembelajaran BIPA? Konsep pada dasarnya merupakan...

EXPOSING LEARNERS WITH LEARNING STRATEGIES IN STRATEGY TRAING: ONE OF THE WAYS FOR IMPROVING THEIR STUDY SKILL

Recognizing our own learning strategies is an effective way to help ourselves to self evaluate for what we have done in our own learning. One among other factors leading to a successful learning is due to the effective l...

HUBUNGAN TIMBAL BALIK ANTARA STRATEGI MANUFAKTUR DAN BUDAYA ORGANISASI PADA INDUSTRI MANUFAKTUR

Dalam penelitian ini strategi manufaktur didefinisikan sebagai suatu strategi yang digunakan untuk mengkoordinasikan pengambilan keputusan manufaktur, termasuk pemilihan teknologi, pemasok, perencanaan produksi dan siste...

INTEGRATING SYSTEMIC FUNCTIONAL LINGUISTICS IN DESIGNING SYLLABUS FOR ELT CLASSROOM

To communicate effectively language learners need to become proficient in using the semantic, syntactic, lexical, morphological and phonological elements of the language being learnt. They also need to understand its pra...

Download PDF file
  • EP ID EP192463
  • DOI 10.12962/j24433527.v1i1.683
  • Views 102
  • Downloads 0

How To Cite

Saifulloh Saifulloh (2008). HASAN HANAFI DAN MOHAMMAD ARKOUN: KRITIK METODOLOGI ATAS ORIENTALISME. Jurnal Sosial Humaniora, 1(1), 76-92. https://europub.co.uk/articles/-A-192463