Pemancar dan Penerima FM
Journal Title: Techné : Jurnal Ilmiah Elektroteknika - Year 2017, Vol 16, Issue 2
Abstract
Pada tulisan ini dirancang dan direalisasikan piranti pemancar dan penerima FM. Pada piranti pemancar dan penerima FM, isyarat pembawa bekerja pada frekwensi 88–108 MHz dengan isyarat informasi berupa isyarat sinusoidal dengan frekwensi 10KHz. Bagian pemancar akan memodulasi isyarat informasi dengan isyarat pembawa sehingga dihasilkan isyarat FM. Isyarat FM ini kemudian ditransmisikan secara wireless ke bagian penerima radio FM dengan daya pada penguat RF 0,8 Watt. Bagian penerima akan mendemodulasikan isyarat FM menjadi isyarat informasi awal. Dari pengujian yang dilakukan, secara keseluruhan piranti pemancar dan penerima FM yang direalisasikan dapat digunakan untuk mengirimkan dan menerima informasi sesuai yang diharapkan. Akan tetapi isyarat informasi yang diterima pada penerima mengalami gangguan derau yang cukup besar.
Authors and Affiliations
Budihardja Murtianta
Pembangkit Pulsa Pemicu Berdasarkan Detektor Persilangan Nol yang Diperoleh dari Analog to Digital Converter dan Interrupt
Pada makalah ini diusulkan sebuah teknik yang memanfaatkan port dari mikrokontroler sebagai pembangkit pulsa pemicu berdasarkan detektor persilangan nol dengan cara menganalisa transisi nilai-nilai analog to digital conv...
Printer Nir Kabel
Printer Nir Kabel dengan Amplitude Shift Keying merupakan salah satu solusi pengganti kabel atau infrared link yang menghubungkan piranti yang satu dengan piranti yang lainnya menggunakan gelombang elektromagnetik. Pada...
Implementasi Protected Extensible Authentication Protocol (PEAP) menggunakan Remote Access Dial In User Service (RADIUS)
Perkembangan teknologi jaringan nirkabel memungkinkan kita melakukan komunikasi tanpa harus dibatasi oleh panjangnya kabel. Namun teknologi nirkabel rentan dari sisi keamanan karena pesan dikirimkan secara broadcast. Ole...
Analisis Perencanaan Jaringan Akses Fiber-to-the-Home Berdasarkan Teknologi Gigabit Passive Optical Network (GPON) di STO Banyumanik Semarang
Migrasi dari jaringan akses tembaga menuju jaringan akses optik maupun penggelaran baru jaringan akses serat optik menjadi solusi bagi penyedia layanan telekomunikasi untuk memenuhi kebutuhan pelanggan akan layanan suara...
Pemanas Listrik Menggunakan Prinsip Induksi Elektromagnetik
Pemanas listrik ini menggunakan prinsip induksi elektromagnetik. Induksi elektromagnetik akan memanaskan panci yang diletakkan di atas pemanas dengan alas terbuat dari bahan kaca tebal. Pemanas ini tidak mengeluarkan api...