PENERAPAN METODE FUZZY SAW UNTUK PENERIMAAN PEGAWAI BARU (STUDI KASUS : STMIK POTENSI UTAMA)

Journal Title: Sisfotenika - Year 2015, Vol 5, Issue 1

Abstract

Proses penerimaan pegawai baru yaitu harus sesuai dengan kriteria yang telah ditentukan.Untuk membantu dalam menseleksi penentuan seseorang yang layak menjadi pegawai, maka dibutuhkan sebuah sistem pendukung keputusan. Salah satu metode yang dapat digunakan untuk sistem pendukung keputusan yaitu menggunakan FMADM (Fuzzy Multiple Addective Decission Making). Dimana pada penelitian ini menggunakan metode SAW (Simple Addictive Weighted) yaitu mencari alternatif terbaik dari beberapa alternatif. Dimana alternatif terbaik berdasarkan kriteria-kriteria yang telah ditentukan. Metode ini dipilih karna mampu memilih alternatif terbaik yaitu pelamar terbaik berdasarkan kriteria yang dimasukkan, kemudian mencari nilai bobot dari setiap atribut, setelah proses mencari perangkingan untuk mendapatkan alternatif terbaik yaitu Pegawai baru.

Authors and Affiliations

Wiwi Verina, Yudhi Andrian, Iwan Fitrianto Rahmad

Keywords

Related Articles

PERENCANAAN STRATEGIS SISTEM INFORMASI PENGUKURAN KINERJA DOSEN DENGAN MENGGUNAKAN IT-BALANCE SCORECARD

Lecturer plays very important roles for the institutions of higher education because faculties have a role in the transfer of knowledge to the students. Besides teaching, Lecturer should conduct research and community se...

Sistem Aplikasi Perpustakaan Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter pada SMAS Islamic Centre

Sistem aplikasi peminjaman dan pengembalian buku ini merupakan system aplikasi yang diharapkan bisa membantu staff perpustakaan dalam mengelola data perpustakaan dengan efektif dan efisien. Selain itu juga demi tercapain...

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI PERANGKAT LUNAK PROXY TUNNEL DENGAN ENKRIPSI KUNCI SIMETRISASIMETRIS UNTUK MANIPULASI PAKET DATA

The authors conducted a study on wiretapping in computer networks because of it is very disturbing security and comfort in the surf. Therefore the writer create a proxy tunnel software with symmetric and asymmetric encry...

HOW IT-ENABLED SCM AND E-COMMERCE HELP DELL IMPROVE COMPETITIVE ADVANTAGE

Information technology, dan teknologi Internet pada khusus merupakan fasilitator (enabler) yang memungkinkan information sharing antar perusahaan tanpa kendala dan real-time baik internal maupun antar-organisasi. Dampak...

SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN ODI (ORPHAN DETAIL INFORMATION) BERBASIS CLIENT SERVER DI KANTOR BAITULMAAL MUAMALAT

Sistem Informasi Pengelolaan ODI (Orphan Detail Information) merupakan suatu aplikasi yang dirancang dan dibuat untuk memudahkan para karyawan/staff di kantor Baitulmaal Muamalat dalam mengelola database pada jaringan lo...

Download PDF file
  • EP ID EP50253
  • DOI http://dx.doi.org/10.30700/jst.v5i1.23
  • Views 216
  • Downloads 0

How To Cite

Wiwi Verina, Yudhi Andrian, Iwan Fitrianto Rahmad (2015). PENERAPAN METODE FUZZY SAW UNTUK PENERIMAAN PEGAWAI BARU (STUDI KASUS : STMIK POTENSI UTAMA). Sisfotenika, 5(1), -. https://europub.co.uk/articles/-A-50253