Penerapan Single Sign On dengan Google pada Website berbasis YII Framework

Journal Title: Sisfotenika - Year 2018, Vol 18, Issue 1

Abstract

Era globalisasi yang membuat perkembangan teknologi sangat pesat memberikan pengaruh sangat besar bagi manusia setiap bidang kehidupan. Website pastinya akan membuat sebuah perubahan dari era yang manualisasi ke era yang pastinya lebih komputerisasi dalam berbagai bidang pendidikan. Pengaksesan Website secara komputerisasi yang dilalui tahap awal adalah login dengan mudah pada website. Aktifitas login yang sering menggunakan username dan password sebuah email google yang terkadang berbeda – beda. Kesulitan untuk login jika seorang pengguna login yang berbeda-beda untuk setiap sistem yang digunakan, karena seseorang harus dapat mengingat banyak username dan password yang juga keamanan harus dijaga dengan baik. Single Sign On ( SSO ) with google merupakan fasilitas yang memberikan kemudahan untuk user yang melakukan login ketika menjelajah di internet. Dengan metode Single Sign On ( SSO ) with google ini, setiap user hanya perlu memiliki satu account Gmail untuk login. User hanya perlu login satu kali saja agar menggunakan semua fasilitas yang ada di website utama PenA (Penilaian Absensi). Disimpulkan dengan SSO with google dalam system dapat mempermudah aktifitas satu kali Login dan menangani authentifikasi.

Authors and Affiliations

Qurotul Aini, Untung Rahardja, Romzi Syauqi Naufal

Keywords

Related Articles

APLIKASI SISTEM PAKAR UNTUK DIAGNOSA PENYAKIT HEWAN TERNAK SAPI DENGAN BAYESIAN NETWORK

Sapi merupakan hewan ternak yang banyak memiliki potensi ekonominya. Sapi yang berpenyakit sangat memiliki dampak negatif terhadap manusia. Penyakit pada hewan ternak sapi dapat menular dengan cepat, dan dapat berakibat...

STUDI ANALISIS PERSYARATAN KEBUTUHAN SISTEM DALAM MENGHASILKAN PERANGKAT LUNAK YANG BERKUALITAS

Requirements specification is the need for the early phases of software engineering and is very important because it affects the flexibility, reliability, accuracy and usability. No matter how good coding and design syst...

PEMBELAJARAN ENKRIPSI METODE WORD AUTO KEY ENCRYPTION

Kriptografi Metode WAKE merupakan salah satu metode yang telah digunakan secara komersial. WAKE merupakan singkatan dari Word Auto Key Encryption. Metode ini ditemukan oleh David Wheeler pada tahun 1993 dan merupakan sal...

ANALISIS DAN PERANCANGAN APLIKASI PERSEDIAAN PADA CV. FAJAR KHATULISTIWA MOTOR PONTIANAK

On this paper, we conducted research on the CV. Fajar Khatulistiwa Pontianak where there are obstacles in the sales of goods such as difficulty in finding goods data, customer data, the records are repeated due to record...

PEMANFAATAN DATABASE KEPENDUDUKAN TERDISTRIBUSI PADA RAGAM APLIKASI SISTEM INFORMASI DI PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA

Government of Indonesia in this regard Kemendagri is currently implementing an e-ID card (e-KTP) program that was developed by the Single Identification Number (SIN). The program is expected to generate an accurate datab...

Download PDF file
  • EP ID EP50415
  • DOI http://dx.doi.org/10.30700/jst.v8i1.161
  • Views 215
  • Downloads 0

How To Cite

Qurotul Aini, Untung Rahardja, Romzi Syauqi Naufal (2018). Penerapan Single Sign On dengan Google pada Website berbasis YII Framework. Sisfotenika, 18(1), -. https://europub.co.uk/articles/-A-50415