PREDIKSI MAHASISWA DROP OUT MENGGUNAKAN METODE SUPPORT VECTOR MACHINE
Journal Title: Sisfotenika - Year 2015, Vol 5, Issue 1
Abstract
Tingginya tingkat keberhasilan mahasiswa dan rendahnya tingkat kegagalan mahasiswa dapat mencerminkan kualitas dari suatu perguruan tinggi. Salah satu indikator kegagalan mahasiswa adalah kasus drop out. Untuk mengatasi permasalah, dilakukan prediksi menggunakan metode support vector machine. Support Vector Machine berusaha mencari hyperplane yang optimal dimana dua kelas pola dapat dipisahkan dengan maksimal, parameter yang di gunakan pada Support Vector Machine hanya parameter kernel dalam satu parameter C yang memberikan pinalti pada titik data yang di klasifikasikan secara acak. Dalam Support Vector Machine bobot (w) dan bias (b) merupakan solusi global optium dari quadratic programming sehingga cukup dengan sekali running akan menghasilkan solusi yang akan selalu sama untuk pilihan kernel dan parameter yang sama. Melalui penerapan support vector machine diharapakan untuk mendapatkan parameter Support Vector Machine yang digunakan tepat untuk memperoleh margin terbaik dalam memprediksi mahasiswa drop out.
Authors and Affiliations
Siti Nurhayati, Kusrini kusrini, Emha Taufiq Luthfi
PENCARIAN JALUR TERPENDEK PADA SNAKE GAME MENGGUNAKAN ALGORITMA A
Game sebagai media hiburan telah berkembang dengan pesatseiring juga teknologi. Salah satu unsur yang berperan penting dalam sebuah game adalah kecerdasan buatan. Dengan kecerdasan buatan, diharapkan elemen-elemen permai...
Desain Video Berbasis Motion Graphic untuk PPDB SMK Harapan Indonesia 1 dan 3
Sekolah Menengah Kejuruan Harapan Indonesia 1 dan 3 merupakan salah satu sekolah yang berada di kota Tangerang. Sekolah Menengah Kejuruan Harapan Indonesia 1 dan 3 mempunyai 3 Jurusan yaitu Multimedia untuk Sekolah Menen...
APLIKASI SISTEM PAKAR UNTUK DIAGNOSA PENYAKIT HEWAN TERNAK SAPI DENGAN BAYESIAN NETWORK
Sapi merupakan hewan ternak yang banyak memiliki potensi ekonominya. Sapi yang berpenyakit sangat memiliki dampak negatif terhadap manusia. Penyakit pada hewan ternak sapi dapat menular dengan cepat, dan dapat berakibat...
APLIKASI JURNAL ONLINE ―EKSPLORA INFORMATIKA‖ PADA PERANGKAT MOBILE
Jurnal Eksplora Informatika merupakan jurnal yang dimiliki oleh STMIK STIKOM BALI yang bersifat Nasional berisi sekumpulan artikel yang sudah diterbitkan oleh para peneliti. Untuk mendapatkan penilaian dari DIKTI, jurnal...
Perancangan Aplikasi Sistem Pengendalian Stock Barang Pada UD. Makmur Jaya
UD Makmur Jaya adalah perusahaan distributor penjualan makanan dan minuman ringan dengan berbagai merek dagang dalam jumlah besar maupun eceran yang dipasarkan di kota Medan. Dalam Melakukan Transaksi kepada pelanggan, U...