Pengaruh Low Self-Esteem Terhadap Keintiman SuamiIstri: Suatu Studi Kasus Suami Istri

Journal Title: Jurnal Jaffray - Year 2016, Vol 14, Issue 2

Abstract

Studi kasus konseling Kristen untuk mengetahui pengaruh Low Self-Esteem terhadap keintiman suami istri pada beberapa kasus. Kesimpulan dari studi kasus ini adalah: Pertama, masalah suami-istri ini tidaklah sederhana. Apalagi krisis ini telah berlangsung selama lebih 8 tahun. Namun bagaimanapun keluarga Kristen selalu memiliki hope di dalam Kristus. Salah satu tugas penting bagi BS dan pasangannya adalah membangun self-esteem, dari low self-esteem ke self-esteem yang lebih sehat (healthy self-esteem). Kedua, BS dan istrinya perlu belajar untuk lebih terbuka satu dengan lainnya. Selama pengalaman konseling dengan keluarga ini, saya memperhatikan hanya istrinya yang terbuka. BS sangat tertutup, dan segan mengungkapkan isi hatinya. Dalam hal ini BS memang masih memerlukan bantuan, terutama dari pasangannya, untuk lebih dapat terbuka. Ketiga, alangkah baiknya jika mereka terus mengikuti bimbingan dalam marriage enrichment. Gereja seharusnya menciptakan atau mengkondisikan gereja sebagai the healing community; salah satu wujudnya adalah dengan menciptakan kelompok kecil yang teraupetik bagi keluarga-keluarga yang ada dalam jemaat tersebut.

Authors and Affiliations

Julianto Simanjuntak

Keywords

Related Articles

Tinjauan Teologis Terhadap Budaya Pemanggilan Arwah Orang Mati Pada Suku Pamona

Bagi orang Pamona menghargai orang yang telah mati adalah sebuah kewajiban mutlak yang harus dilakukan, karena bagi suku Pamona orang mati dapat memberi berkat, memelihara serta memberi umur panjang. Namun sebaliknya,...

Analisis Pengaruh Nyanyian Jemaat Terhadap Kualitas Ibadah Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB) Jemaat Bukit Zaitun Makassar

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui, sejauh mana nyanyian jemaat memengaruhi kualitas penyembahan umat dalam ibadah Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB) Jemaat Bukit Zaitun Makassar. Bagaimana um...

Filsafat Kritik Atas Sejarah

Perbedaan penjelasan kaum positivisme dan kaum relativisme dalam menilai obyektivitas atau tidaknyasuatu pewnelitian sejarah harus dipandang sebagai pernyataan yang benar dan saling melengkapi sepanjang mengkonstruksi p...

Misteri Allah Dalam Pandangan Paulus Dan Implikasinya Bagi Pemberitaan Masa Kini

Sesuai dengan permasalahan yang ada, maka tujuan penulisan karya ilmiah ini adalah: Pertama,Untuk mengetahui makna misteri Allah dalam pandangan Paulus. Kedua,Agar pemberita Injil memahami misteri Allah sebagai dasar b...

Tinjauan Teologis Tentang Arti Berkat Dalam Kehidupan Orang Percaya

Tujuan Penulisan Sesuai dengan permasalahan yang diamati, maka tujuan penulisan karya ilmiah ini adalah: Pertama, untuk mengetahui latar belakang pemahaman orang percaya khususnya, dan dunia pada umumnya tentang arti b...

Download PDF file
  • EP ID EP31372
  • DOI http://dx.doi.org/10.25278/jj71.v14i2.200
  • Views 279
  • Downloads 0

How To Cite

Julianto Simanjuntak (2016). Pengaruh Low Self-Esteem Terhadap Keintiman SuamiIstri: Suatu Studi Kasus Suami Istri. Jurnal Jaffray, 14(2), -. https://europub.co.uk/articles/-A-31372