POTENSI EKOWISATA BERBASIS SUMBERDAYA LOKAL DI KAWASAN WADUK JATIGEDE KABUPATEN SUMEDANG
Journal Title: Paspalum : Jurnal Ilmiah Pertanian - Year 2017, Vol 5, Issue 2
Abstract
Kawasan waduk merupakan perpaduan daerah dataran tinggi dan perairan. Kegiatan wisata di kawasan waduk adalah bagian dari ekowisata yang mengetengahkan keindahan alam, aktivitas, dan atraksi tertentu sebagai daya tariknya. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi potensi ekowisata Waduk Jatigede dan rencana pengelolaan ekowisata waduk Jatigede berbasis sumberdaya lokal. Penelitian menggunakan metode deskriptif kualitatif. Lokasi penelitian adalah di Kecamatan Wado, Darmaraja, dan Jatigede. Informan penelitian adalah anggota masyarakat dan stakeholder di tingkat desa dan kecamatan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Waduk Jatigede Sumedang memiliki sumberdaya lokal yang potensial untuk dikembangkan sebagai ekowisata. Beberapa atraksi wisata, diantaranya wisata tirta, wana wisata, wisata seni budaya, agrowisata, wisata olahraga, bumi perkemahan dan wisata ziarah. Sebagai implikasinya, diperlukan kebijakan pengembangan ekowisata berbasis sumberdaya lokal. Penulis mendorong keterlibatan masyarakat secara penuh dalam perencanaan dan pengelolaanya ekowisata tersebut agar sesuai dengan kebutuhan dan budaya masyarakat setempat.
Authors and Affiliations
Endah Djuwendah, Hepi Hapsari, Yosini Deliana, Opan S Suartapradja
FORMULASI TEPUNG KOMPOSITTERHADAPMIE BASAH MENGGUNAKAN RESPONSE SURFACE METHODOLOGY
Sweet potato and jackfruit seeds are local resources that can grow well in tropical climate of Indonesia that has a high level of productivity. Thus, food diversification program through the use of local resources is exp...
Pengaruh Waktu Panen dan Pemberian Pupuk OrganikTerhadap Hasil Tanaman Wortel (Daucus carota L.)
A field experiment was conducted to study the effect of harvest time and dosage of organic fertilizer application on the yield of carrot (Daucus carota L.). This research was conducted at the experimental garden plants o...
Pengaruh Dosis Pupuk Kandang Ayam Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Kentang (Solanum tuberosum L.) Varietas Granola
The aim of this research is to get the dosage of chicken manure which can give the best effect on the growth and yield of potato (Solanum tuberosum L.) Granola Variety. The experiment was conducted in Marga Mekar Villag...
STRATEGI BISNIS YANG BERORIENTASI KONSUMEN
The use of marketing concept philosophy in a company's program is not just an effort of those who are given the responsibility of sales and marketing, but an endeavor attempted by everyone in an organization. Requirement...
PERUBAHAN BENTUK DAN UKURAN BENIH DUA KULTIVAR KEDELAI (Glycine max (L.) Merr.) DI JATINANGOR DAN CIKAJANG
The variation of the seed size in each species and individuals might be from of difference species adaptation for a difference environment. This difference may also arise from the constraints of limited formation of see...