PUSTAKAWAN BERKUALITAS TINGGI: Urgensi Perpustakaan Perguruan Tinggi sebagai “fountain of Knowledge”
Journal Title: JIPI (Jurnal Ilmu Perpustakaan dan Informasi) - Year 2017, Vol 2, Issue 1
Abstract
Perpustakaan perguruan tinggi sebagai “fountain of knowledge” bagi perguruan tinggi, tidak hanya memerlukan pengembangan gedung/ruang yang memadai, koleksi yang sesuai kebutuhan pengguna, namun juga perlu peningkatan kualitas pustakawan. Pustakawan berkualitas tinggi merupakan tuntutan perpustakaan perguruan tinggi.Pustakawan berkualitas tinggi memiliki ideology yang kuat, kualitas pengetahuan dan keterampilan yang baik, serta memiliki semangat perintis inovasi. Kemajuan teknologi dan akses informasi, tuntutan pemustaka yang beragam, dan pengembangan perpustakaan merupakan urgensi pustakawan berkualitas tinggi bagi perpustakaan perguruan tinggi.
Authors and Affiliations
Purwani Istiana
Analisis Kebutuhan Informasi dalam Perbedaan Kebijakan Peminjaman Koleksi Berdasarkan Jenis Pemustaka: Studi Kasusdi Library and Knowledge Center Binus UniversityInternational
The Library & Knowledge Center of Binus University International implements a different lending policy for the quantity of collections and borrowing period for each type of library patron. Complaints have arisen from var...
Kegiatan Eksplorasi dalam Proses Perilaku Pencarian Informasi Seniman Mural di Institut Kesenian Jakarta
This study describe about one of the activities in information seeking behaviour model proposed by Carol Kuhlthau. This study used a qualitative exploratory with a qualitative approach. In this study, the data accumulati...
Hubungan Informasi Line Today Dengan Pemenuhan Kebutuhan Informasi Mahasiswa
This study aims to find out whether there is a significant correlation between information in Line Today with the fulfillment of cognitive needs, affective needs, personal integrative needs, social integrative needs and...
Pola Kepemimpinan Kepala Perpustakaan Dalam Pengelolaan Unit Perpustakaan Di Madrasah Aliyah Negeri 1 Medan
This is research descriptioan “Pola Kepemimpinan Kepala Perpustakaan Dalam Pengelolaan Unit Perpustakaan di Madrasah Aliyah Negeri 1 Medan”. Purpose method is method kualitative, with technical collection data: interview...
Online Google Book sebagai Perpustakaan Digital Alternative Masa Depan
Google Books, as one of the facilities provided by Google, has been evoking a tremendous digital disruption toward the libraries. Until 2016, Google had successfully scanned 30 million in 480 languages. Both libraries an...