Relationship between Employee Development and Employee Motivation at Perkreditan Rakyat Solider Bank
Journal Title: Journal Of Management Science (JMAS) - Year 2019, Vol 1, Issue 3
Abstract
Bank Perkreditan Rakyat Solider adalah perusahaan yang bergerak dibidang perkredtan rakyat (simpan/pinjam). Pengembangan karyawan dengan usaha-usaha untuk meningkatkan keterampilan maupun pengetahuan umum bagi karyawan Bank Perkreditan Rakyat Solider menjadi bagian yang mendorong mereka untuk bekerja lebih keras di masa yang akan datang dengan keinginan mempersiapkan dirinya untuk menduduki jabatan baru yang lebih tinggi. Berdasarkan penelitian pendahuluan yang telah dilakukan, maka masalah yang dihadapi perusahaan adalah sebagai berikut :" Apakah terdapat hubungan antara pengembangan karyawan dengan motivasi kerja karyawan?". Hipotesa yang dikemukakan sehubungan dengan masalah tersebut adalah : "pengembangan karyawan berhubungan dengan motivasi kerja karyawan ". Metode analisis data yang digunakan dengan dua metode, yaitu : Metode Deskriptif; yaitu mengumpulkan, mengklasifikasikan dan mengintrepretasikan data sesuai dengan yang sebenarnya dan Metode Deduktif; adalah suatu penarikan kesimpulan khusus berdasarkan teori-teori yang diterima sebagai suatu kebenaran umum mengenai fakta yang diamati. Dari hasil analisis dan evaluasi diperoleh kesimpulan sebagai berikut : Pengembangan karyawan Bank Perkreditan Rakyat Solider telah membuat karyawan mampu mengembangkan diri sedemikian rupa. Ini berarti bahwa banyak pengembangan karyawan yang diikuti karyawan atau yang dilaksanakan perusahaan lebih banyak yang bersifat umum dibandingkan yang khusus atau tersepesifikasi. Terdapat hubungan yang signifikan antara pengembangan karyawan dengan motivasi kerja karyawan di Bank Perkreditan Rakyat Solider. Ini berarti bahwa peningkatan kualitas pelaksanaan pengembangan karyawan kerja diperusahaan tersebut akan meningkatkan motivasi kerja. Dari penelitian ini juga dapat disimpulkan bahwa hal tersebut merupakan factor yang dominan mempengaruhi motivasi kerja karyawan.
Authors and Affiliations
Rusmia Maria Situmorang
The Role of Gapoktan Cooperatives Towards Community Economic Empowerment Efforts in Huta Nauli Village
Poor people often find it difficult to start developing a business that will be cultivated which aims to improve the level of their economy, due to the limited business capital they have. Banks in Indonesia often prefer...
The Effect of Employee Motivation and Work Discipline on Employee Productivity at PT. Cahaya Surya Indah Medan Clothing
The Effect of Employee Motivation and Discipline on Employee Work Productivity at PT Cahaya Surya Indah Busana Medan”. Thesis, LMII Medan College of Economics, 2019. This study aims to determine the effect of employ...
Analisis Komoditas Unggulan Pada Sub Sektor Tanaman Bahan Makanan Dengan Metode Reveleated Comvaratif Adventage (RCA) Dan Growth Method Ratio (MRP) Di Kabupaten Tapanuli Utara Provinsi Sumatera Utara
The diversity of the geography in area led to a difference in potential between the regions. This is closely related to the characteristics of each region. North Tapanuli Regency is an area where there are a lot of...
Analysis of Consumer Satisfaction Towards Increased Sales Volume of Honda Motorcycles at PT. Nusantara Surya Sakti Perbaungan
The sample in this study was taken from the population that is the number of consumers as much as 25% of 124 people, 31 people. From the results of the research that the author did, it can be concluded that: the value of...
The Effect of Placement According to Expertise and Work Experience on Employee Work Productivity in PDAM Tirtanadi, Branch of Satisfaction
Salah satu aset dari perusahaan yang bergerak di bidang penyediaan sarana dan prasarana air bersih yang berkualitas yaitu Daerah Air Minum (PDAM) secara umum PDAM mempunyai misi yang tidak sama dengan perusahaan lain. Ha...