Sistem Pakar Deteksi Penyakit Pada Tanaman Singkong

Journal Title: Sisfotenika - Year 2019, Vol 9, Issue 1

Abstract

Singkong merupakan tanaman pengganti makanan pokok yang banyak ditemukan di Indonesia. Namun penyakit pada singkong menyebabkan berkurangnya produksi singkong. Dibutuhkan seorang pakar untuk dapat mendeteksi dan mencegah penyakit pada singkong. Namun seorang pakar tidak dapat memberikan diagnosisnya setiap saat kepada petani saat dibutuhkan. Untuk itu dikembangkan suatu aplikasi sistem pakar yang dapat membantu petani mendeteksi penyakit pada tanaman singkong. Aplikasi sistem pakar ini merupakan aplikasi berbasis desktop yang dikembangkan dengan teori Bayes. Skema pengujian dilakukan dengan membandingkan hasil diagnosis sistem dengan hasil diagnosis pakar. Berdasarkan hasil pengujian, keakuratan aplikasi sistem pakar ini adalah 93.33%.

Authors and Affiliations

Selviana Yunita, Agung Jasuma, Mat Sudir, Kusrini Kusrini

Keywords

Related Articles

STRATEGI PENGEMBANGAN WEB SERVICES UNTUK INTEGRASI ANTAR SISTEM APLIKASI DAN WEBSITE DALAM E-GOVERNMENT DI PEMKAB BANTUL YOGYAKARTA

Bantul District Government has been developing e-Gov applications through the development of application systems 28 and 34 websites, and the two GIS-based applications. Application system is used for internal data proces...

RANCANG BANGUN WEBSITE E-COMMERCE PADA BARCELONA SPORT

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menghasilkan sebuah aplikasi E-Commerce yang dapat dipergunakan untuk memenuhi kebutuhan permintaan pasar dan mencari peluang pasar yang baru. Bentuk penelitian menggunakan studi k...

DATA MINING POTENSI AKADEMIK SISWA BERBASIS ONLINE

Problem-solving school difficulties in determining the classification of the student's academic potential can be sought through a system of student's academic potential predictive analysis. The results of predictive anal...

Pengintegrasian YII Framework Berbasis API pada Sistem Penilaian Absensi

Sistem penunjang perkuliahan pada Perguruan Tinggi memiliki informasi berupa identitas mahasiswa dalam setiap sistemnya, seperti foto profile, nama, NIM (Nomor Induk Mahasiswa) dan sebagainya sesuai dengan kebutuhan sist...

Statcounter Sebagai Alat Monitoring Aktivitas Website PESSTA+ Pada Perguruan Tinggi

Tingkat aktivitas suatu website merupakan suatu hal yang berperan penting untuk dapat di ukur terutama untuk website yang pada dasarnya di buat dan di alokasikan untuk memberikan pelayanan dan informasi bagi pengunjung n...

Download PDF file
  • EP ID EP50434
  • DOI http://dx.doi.org/10.30700/jst.v9i1.444
  • Views 216
  • Downloads 0

How To Cite

Selviana Yunita, Agung Jasuma, Mat Sudir, Kusrini Kusrini (2019). Sistem Pakar Deteksi Penyakit Pada Tanaman Singkong. Sisfotenika, 9(1), -. https://europub.co.uk/articles/-A-50434