CLUSTERING TINGKAT KESEHATAN LINGKUNGAN BERDASARKAN DATA PENYEHATAN LINGKUNGAN PEMUKIMAN MENGGUNAKAN METODE FUZZY C – MEANS (STUDI KASUS : DINAS KESEHATAN KAB. CIREBON)

Journal Title: Jurnal Syntax Literate - Year 2019, Vol 4, Issue 2

Abstract

Kesehatan merupakan hal penting dalam kehidupan, karena dengan kesehatan kita dapat menjalankan kegiatan kita sehari - hari. Kabupaten Cirebon saat ini memiliki 40 kecamatan yang terdapat pada data Dinas Kesehatan tahun 2016, dengan jumlah total penduduk mencapai 684.403 jiwa, dan terdapat 151.787 jumlah rumah penduduk pada tahun 2016. Karena hal itu kesehatan lingkungan pemukiman sangatlah penting. Tujuan utama dalam penelitian ini adalah mengelompokan tiap lingkungan (kecamatan) menjadi beberapa kelompok dan mengetahui tingkat kesehatan lingkungan berdasarkan indikator penyehatan lingkungan pemukiman secara spesifik dengan menggunakan metode Fuzzy C – Means, karena dengan adanya metode ini tingkat kesehatan lingkungan pemukiman menjadi lebih akurat. Hasil output dalam aplikasi ini berupa visualisasi informasi pengelompokan kesehatan lingkungan pemukiman yang diharapkan mampu untuk menjadi bahan pertimbangan dalam menentukan tingkat kesehatan lingkungan berdasarkan indikator penyehatan lingkungan pemukiman.

Authors and Affiliations

Mukidin

Keywords

Related Articles

STRATEGI PEMASARAN DI ERA DISRUPTION

Disruption mengubah banyak hal menjadi sedemikian rupa, sehingga cara-cara bisnis lama menjadi ketinggalan zaman. Dua puluh tahun sudah beralalu sejak Indonesia memulai reformasi. Sejak itu kita pun mulai bicara tentan...

ANALISIS PENGARUH PERSEPSI MUTU LAYANAN ANTENATAL CARE (ANC) TERHADAP KEPUASAN IBU HAMIL DI PUSKESMAS LAMEPAYUNG KABUPATEN KUNINGAN TAHUN 2009

Pelayanan ANC di Puskesmas Lamepayung Kabupaten Kuningan cenderung kurang berhasil oleh karena rendahnya kunjungan ulang (K4). Mutu pelayanan ANC dapat dilihat dari 5 dimensi mutu yaitu; reliabilitas, assurance, empath...

ANALISIS MULTIATRIBUT MODEL FISHBEIN TERHADAP BUAH JERUK (STUDI KASUS KOTA BANDAR LAMPUNG PROVINSI LAMPUNG)

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis sikap konsumen terhadap buah jeruk, meneliti atribut yang paling dipertimbangkan konsumen dalam proses pengambilan keputusan pembelian buah jeruk di kota Bandar Lampung Provi...

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TWO STAY – TWO STRAY UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS X IPA 8 SMA NEGERI 2 CIREBON TAHUN PELAJARAN 2016-2017

Bahasa Inggris merupakan satu dari sekian mata pelajaran yang cukup vital. Salah satu penyebab kenapa mata pelajaran ini vital adalah perannya yang mengajarkan peserta didik untuk cakap berbahasa Inggris, dimana bahasa...

PENERAPAN METODE PENGULANGAN INSTRUKSI SEBAGAI UPAYA MENGURANGI KESALAHPAHAMAN DALAM MENAFSIRKAN INSTRUKSI

Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk mengukur seberapa baik pengaruh penerapan metode pengulangan instruksi untuk meminimalisir kesalahpahaman dalam menerima instruksi. Metode yang digunakan dalam penelitian i...

Download PDF file
  • EP ID EP41412
  • DOI -
  • Views 215
  • Downloads 0

How To Cite

Mukidin (2019). CLUSTERING TINGKAT KESEHATAN LINGKUNGAN BERDASARKAN DATA PENYEHATAN LINGKUNGAN PEMUKIMAN MENGGUNAKAN METODE FUZZY C – MEANS (STUDI KASUS : DINAS KESEHATAN KAB. CIREBON). Jurnal Syntax Literate, 4(2), -. https://europub.co.uk/articles/-A-41412