CLUSTERING TINGKAT KESEHATAN LINGKUNGAN BERDASARKAN DATA PENYEHATAN LINGKUNGAN PEMUKIMAN MENGGUNAKAN METODE FUZZY C – MEANS (STUDI KASUS : DINAS KESEHATAN KAB. CIREBON)

Journal Title: Jurnal Syntax Literate - Year 2019, Vol 4, Issue 2

Abstract

Kesehatan merupakan hal penting dalam kehidupan, karena dengan kesehatan kita dapat menjalankan kegiatan kita sehari - hari. Kabupaten Cirebon saat ini memiliki 40 kecamatan yang terdapat pada data Dinas Kesehatan tahun 2016, dengan jumlah total penduduk mencapai 684.403 jiwa, dan terdapat 151.787 jumlah rumah penduduk pada tahun 2016. Karena hal itu kesehatan lingkungan pemukiman sangatlah penting. Tujuan utama dalam penelitian ini adalah mengelompokan tiap lingkungan (kecamatan) menjadi beberapa kelompok dan mengetahui tingkat kesehatan lingkungan berdasarkan indikator penyehatan lingkungan pemukiman secara spesifik dengan menggunakan metode Fuzzy C – Means, karena dengan adanya metode ini tingkat kesehatan lingkungan pemukiman menjadi lebih akurat. Hasil output dalam aplikasi ini berupa visualisasi informasi pengelompokan kesehatan lingkungan pemukiman yang diharapkan mampu untuk menjadi bahan pertimbangan dalam menentukan tingkat kesehatan lingkungan berdasarkan indikator penyehatan lingkungan pemukiman.

Authors and Affiliations

Mukidin

Keywords

Related Articles

PENGARUH ARUS KAS OPERASI, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN LABA BERSIH TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) TAHUN 2012-2014

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh arus kas operasi, kepemilikan manajerial dan laba bersih terhadap sikap pengambilan kebijakan dividen pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indones...

KONSEP GURU IDEAL MENURUT SYAIKH AL ZARNÛJÎ DAN RELEVANSINYA DENGAN UNDANG-UNDANG NOMOR 14 TAHUN 2005 TENTANG GURU DAN DOSEN

Guru atau pendidik merupakan suri tauladan bagi peserta didik. Namun permasalah yang klasik bagi seorang guru adalah sulitnya mengendalikan sikap sehingga menjadi tauladan bagi peserta didiknya. Umumnya guru masih kura...

INDUSTRI BORONDONG DI DESA LAKSANA KECAMATAN IBUN KABUPATEN BANDUNG (TAHUN 2000-2004)

Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan latar belakang berdirinya industri borondong di Desa Laksana, mengungkapkan perkembangan industri borondong di desa Laksana pada tahun 2000-2004, dan mengungkapkan dampak in...

KINERJA LEMBAGA ZAKAT NASIONAL PUSAT ZAKAT UMAT PASCA AMANDEMEN UNDANG-UNDANG NOMOR 38 TAHUN 1999 TENTANG PENGELOLAAN ZAKAT (PERSPEKTIF INDEX ZAKAT NASIONAL)

Zakat merupakan ibadah mahdoh yang mempunyai dua dimensi, yaitu dimensi sosial yang berkaitan dengan hubungan sesama manusia dan dimensi personal yang berkaitan dengan hubungan kepada Allah. Penelitian ini bermaksud un...

ANALISIS INDEKS KEPUASAN PELAYANAN ADMINISTRATIF DISDUKCAPIL KABUPATEN BREBES DALAM PRESFEKTIF LOYALITAS PUBLIK

Pelayanan administrasi kependudukan dan pencatatan sipil terkendala oleh lambatnya waktu pemrosesan pelayanan yang diberikan oleh pemberi layanan publik, bahkan masyarakat seringkali harus bolak-balik dua sampai tiga k...

Download PDF file
  • EP ID EP41412
  • DOI -
  • Views 236
  • Downloads 0

How To Cite

Mukidin (2019). CLUSTERING TINGKAT KESEHATAN LINGKUNGAN BERDASARKAN DATA PENYEHATAN LINGKUNGAN PEMUKIMAN MENGGUNAKAN METODE FUZZY C – MEANS (STUDI KASUS : DINAS KESEHATAN KAB. CIREBON). Jurnal Syntax Literate, 4(2), -. https://europub.co.uk/articles/-A-41412