Kemampuan Arang Aktif Tempurung Kemiri Untuk Menurunkan Kadar Besi (Fe) Pada Air Sumur Gali

Journal Title: Higiene : Jurnal Kesehatan Lingkungan - Year 2016, Vol 2, Issue 1

Abstract

Banyak penduduk yang terpaksa memanfaatkan air yang dari segi kualitasnya tidak memen-uhi persyaratan, salah satunya yaitu syarat kimia berupa kandungan kadar besi (Fe) yang tinggi yang dapat mengakibatkan diare, anemia, dan kerusakan ginjal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan Arang Aktif Tempurung Kemiri dalam Menurunkan Kadar Besi (Fe) Pada Air Sumur Gali. Adapun jenis penelitian ini adalah eksperimen dengan saringan menggunakan arang aktif tempurung kemiri. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengolahan air sumur gali untuk menurunkan kadar besi (Fe) menggunakan media arang aktif tempurung kemiri dengan ketebalan 80 cm dan waktu kon-tak selama 30 menit dapat menurunkan kadar besi (Fe) rata – rata sebesar 0,66 mg/L dengan penurunan sebesar 1,49 mg/L atau sebesar 69,30 % dan sesuai dengan Permenkes Nomor. 416/MENKES/PER/IX/1990, tentang syarat-syarat dan pengawasan kualitas air, bahwa kadar besi (Fe) yang diperbolehkan untuk air bersih yaitu 1,0 mg/L.

Authors and Affiliations

Ronny Ronny

Keywords

Related Articles

Pengaruh Permainan Monopoli dalam Pening-katan Pengetahuan, Sikap, dan Tindakan Pola Konsumsi Buah dan Sayur Pada Siswa SDN 021 Sungai Kunjang Samarinda

Childrend in general didn’t like consumed vegetables and fruits, the levels of fruit and vege-tables consumption in children was low. Game was one of its media to gaves information that was fun for children, one of them...

Pemanfaatan Air Perasan Jeruk Nipis (Citrus autrantifolia swingle) dalam Menurunkan Kadar Logam Berat Pb yang Terkandung pada Daging Kerang

Kerang merupakan salah satu biota laut yang sering dikonsumsi oleh manusia. Kandungan logam berat yang terdapat di dalam kerang terjadi karena pergerakannya sangat lambat di dalam air dan mencari makan di dasar laut. Men...

Studi Kualitas Fisik Kimia dan Biologis pada Air Minum Dalam Kemasan Berbagai Merek yang Beredar di Kota Makassar Tahun 2106

Air Minum Dalam Kemasan adalah air baku yang diproses, dikemas, dan aman untuk dikomsumsi. Kualitas air yang dikomsumsi oleh masyarakat dapat menentukan derajat kesehatan masyarakat tersebut. Penelitian ini bertujuan unt...

Efisiensi Instalasi Pengolahan Air Limbah Terhadap Kualitas Limbah Cair Rumah Sakit Haji Makassar Tahun 2014

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efisiensi kenerja ipal yang ada di rumah sakit haji kota Makassar terhadap kualitas limbah cair yang dihasilkan oleh kegiatan rumah sakit tersebut. Jenis penelitian ini adalah ob...

Kondisi Sanitasi Lingkungan Pondok Pesantren di Kota Makassar Tahun 2018

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kondisi sanitasi lingkungan pondok pesantren yang berada di Kota Makassar tahun 2018, yang meliputi bagian dari penyedian air bersih, sarana pembuangan tempat sampah, sa...

Download PDF file
  • EP ID EP614661
  • DOI -
  • Views 77
  • Downloads 0

How To Cite

Ronny Ronny (2016). Kemampuan Arang Aktif Tempurung Kemiri Untuk Menurunkan Kadar Besi (Fe) Pada Air Sumur Gali. Higiene : Jurnal Kesehatan Lingkungan, 2(1), 49-55. https://europub.co.uk/articles/-A-614661