Perancangan Sistem Klasifikasi Mahasiswa Drop Out Menggunakan Algoritma K-Nearest Neighbor

Journal Title: SENSITEK - Year 2018, Vol 1, Issue 1

Abstract

Perguruan tinggi merupakan penyelenggara akademik bagi para mahasiswa. Perguruan tinggi dituntut untuk mampu menyelenggarakan pendidikan yang berkualitas bagi para mahasiswa sehingga mampu menghasilkan sumber daya manusia yang berkualitas. Salah satu permasalahan yang dihadapi perguruan tinggi termasuk STIKOM Bali adalah mahasiswa yang berhenti studi (drop out). Tingginya jumlah mahasiswa drop out pada STIKOM Bali dapat diminimalisir dengan pengambilan keputusan yang tepat dalam upaya mencegah mahasiswa drop out. Untuk menggali sebuah informasi yang penting dalam database untuk membantu pengambilan keputusan dalam meminimalisir mahasiswa drop out dibutuhkan suatu teknologi seperti data mining yang dapat menggali informasi berdasarkan pola yang telah ditentukan. Salah satu algoritma dalam data mining yang dapat digunakan untuk menggali informasi adalah algoritma K-Nearest Neighbor. Hasil perancangan berupa data flow diagram, konseptual database dan basis model. Perancangan tersebut menampilkan aliran data yang digunakan untuk kebutuhan input, proses dan output. Hasil pengujian menunjukan akurasi algoritma K-Nearest Neighbor sangat baik .

Authors and Affiliations

I Putu Ramayasa

Keywords

Related Articles

Pengelompokan Artikel Bahasa Bali Menggunakan Algoritma K-Means Clustering

Teks mining merupakan salah satu bidang data mining yang memiliki cukup banyak hal untuk diteliti, terutama karena Indonesia memiliki cukup banyak ragam bahasa dan tulisan-tulisan dalam bahasa daerah yang mempunyai ciri...

Klasifikasi SMS Spam Menggunakan Algoritma Support Vector Machine (SVM)

Informasi merupakan kumpulan data yang memiliki beragam konten yang dapat bersifat positif dan negative. Konten-konten yang tersebar dalam informasi tersebut dapat dengan mudah kita peroleh lewat berbagai macam jenis med...

Perancangan Aplikasi Fiqih Berbasis Web Dengan .NET Framework

Fiqih merupakan salah satu bidang ilmu dalam Syariat Islam yang membahas tentang hukum yang mengatur berbagai aspek kehidupan manusia. Ada banyak sumber untuk mempelajari Fiqih yang dapat digunakan sebagai pedoman bagi s...

Prototipe eLecture Menggunakan Model Video Peer-Evaluation Pada Online CbL (Collaborative Learning)

Saat ini penerapan e-learning di perguruan tinggi sudah menjadi keharusan agar pembelajaran lebih interaktif. Namun e-learning yang berjalan masih menggunakan pendekatan Teacher Centered Learning (TCL) yang sudah tidak r...

Kriptografi Email menggunakan Algoritma Rivest Code 6 (Rc6) berbasis Java Pada PT. XYZ

Saat ini email merupakan alat komunikasi yang umum dipakai oleh banyak orang. Dengan email kita dapat begitu mudah bertukar pesan tanpa batasan jarak dan waktu. Secara umum email tidak menjamin kerahasiaan pesan yang dik...

Download PDF file
  • EP ID EP50722
  • DOI http://dx.doi.org/10.30700/pss.v1i1.331
  • Views 231
  • Downloads 0

How To Cite

I Putu Ramayasa (2018). Perancangan Sistem Klasifikasi Mahasiswa Drop Out Menggunakan Algoritma K-Nearest Neighbor. SENSITEK, 1(1), -. https://europub.co.uk/articles/-A-50722