Rasisme
Journal Title: Jurnal Jaffray - Year 2007, Vol 5, Issue 1
Abstract
Berdasarkan penguraian yang telah dikemukakan, penulis menyimpulkan beberapa hal terkait dengan paham rasisme sebagai berikut: 1. paham ini berkembang seiring dengan adanya perubahan-perubahan dalam sejarah perkembangan masyarakat dunia.yang selalu berputar dari satu keadaan menuju tingkatan keh idupan selanjutnYa. 2. paham rasisme bukan sebuah penemuan baru dalam disiplin ilmu sosialkarena paham ini sebenarnya sudah ada sejak peradaban Yunani kuno, diturunkan dari generasi ke generasi melalui mitos dan teori-teori yang sama sekalitidak terbukti kebenarannya. 3. Beberapa faktor yang mendorong berkembangnya paham rasisme antara lain mitos-mitos dan cara berpikir yang mengagungkan rasionalitas, teori evolusi yang dikemukakan oleh Charles Robert Darwin, kolonialisme bangsa Eropa, serta dorongan untuk menguasai materi dan memperoleh kekuasaan. 4. Dampak yang ditimbulkan akibat rasisme dapat dilihat dari dua sisi yaitu dari sisi ras yang diuntungkan dan ras yang dirugikan. Keuntungan-keuntungan yang diperoleh oleh ras yang berkuasa sifatnya dominan sedangkan pada ras yang didiskriminasi menimbulkan kerugtan yang sangat fatal baik darr segi mental maupun fisik' 5. paham rasisme mempengaruhi berbagai bidang kehidupan, sifatnya negatif dan dampaknya sangat merugikan kelompok masyarakat tertentu. Paham ini tidak seharusnya dikembangkan dalar masyarakat dunia yang heterogen karena tujuannya mementingkan salah satu pihak dan merugikan pihak lainnya.
Authors and Affiliations
Yenita Irab
Tinjauan Teologis Terhadap Budaya Pemanggilan Arwah Orang Mati Pada Suku Pamona
Bagi orang Pamona menghargai orang yang telah mati adalah sebuah kewajiban mutlak yang harus dilakukan, karena bagi suku Pamona orang mati dapat memberi berkat, memelihara serta memberi umur panjang. Namun sebaliknya,...
Analisis Kata menō Berdasarkan Surat 1 Yohanes
Tujuan penulisan ini adalah mengetahui makna kata menō dalam surat 1 Yohanes melalui pendekatan studi eksegesis yaitu analisis leksikal, analisis grammatikal, analisis konteks dan analisis historis. Perjanjian Baru mengg...
Dampak Partisipasi Orangtua dan Motivasi Belajar terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada SMU Kristen Diakui Makassar
Pada era globalisasi ini terjadi kemajuan diberbagai sendi kehidupan manusia yang sudah sangat maju, khusus pada bidang pendidikan. Boleh dikatakan bahwa ridak adalagr kelurahan yang tidak punya sekolah. Di kota-kota be...
Provokasi Sekitar Teologi Pembangunan Yang Kontekstual
Contextual Theology of Development speaks about possible efforts to overcome the unability of oneself and others to achieve a more meaningful life in one’s own surrounding, based on one’s faith. Whatever effort of develo...
Peran Pembina Remaja Bagi Perkembangan Perilaku Remaja Di Gereja Kemah Injil Indonesia Tanjung Selor Kalimantan Utara
Tujuan dalam penulisan karya ilmiah ini adalah untuk menemukan sejauh mana peranan seorang pembina remaja bagi perkembangan perilaku remaja. Penulisan karya ilmiah ini menggunakan metode kualitatif dan teknik pengumpu...