STRATEGI MEWUJUDKAN KEMANDIRIAN DALAM PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN EKONOMI SANTRI (Studi Kasus di Pondok Pesantren Al Bahjah Cirebon)

Journal Title: Jurnal Syntax Literate - Year 2018, Vol 3, Issue 9

Abstract

Pendidikan formal yang telah di terapkan selama ini di Indonesia yang pada dasarnya mengadopsi pendidikan yang berasal dari Pendidikan Barat, mempunyai dampak luar biasa bagi manajemen pendikan di Pondok Pesantren. Hal ini menjadi tantangan dan warna terhadap perkembangan pendidikan pondok pesantren. Dalam penelitian ini bertujuan untuk mengetahui metode pemberdayaan ekonomi dalam mewujudkan jiwa kemandirian santri, juga apa saja faktor pendorong dan penghambatnya, jenis progam Dan manfaatnya bagi santri di pondok pesantren Albahja kabupaten Cirebon. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif. Adapun hasil penelitian dari penelitian ini menunjukkan bahwa pondok pesntren telah mengembangkan bebrapa metode pemberdayaan ekonomi santri: Dewan santri, mewadahi potensi, pengabdian, kruikulum yang khas, mendirikan Baitul Maal, Toko Sembako Abmart, Frendchese Abchikken. Pemberdayaan ini dilakukan karena tuntutan pendidikan, ekonomi dan dakwah. Namun yang poupular berkembang dimasyarakat luas pondok pesantren Albahjah adalah lembaga Dakwah.

Authors and Affiliations

Ahmad Zaelani Adnan

Keywords

Related Articles

ANALISIS SOFT SKILL BAGI PELAKU USAHA MIKRO DALAM PERSAINGAN BISNIS MODERN.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mengkaji bagaimana penerapan soft skill bagi pelaku usaha mikro dalam persaingan bisnis modern. Pelaku usaha mikro belum mengetahui secara mendalam berkaitan dengan aspek s...

HUBUNGAN DUKUNGAN SUAMI, PARITAS, TINGKAT PENDIDIKAN DAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG TANDA BAHAYA KEHAMILAN TRIMESTER

Antenatal care merupakan salah satu upaya mencegah kematian ibu dengan mendeteksi lebih dini terjadinya resiko tinggi kehamilan. Beberapa faktor untuk meningkatkan kepatuhan antenatal care diantaranya adalah dukungan su...

PENGARUH MOBILISASI DINI TERHADAP TINGKAT NYERI PADA PASIEN POST OPERASI SECTIO CAESAREA DI RUANG MELATI RSUD GUNUNG JATI KOTA CIREBON TAHUN 2017

Mobilisasi dini ialah cara untuk menurunkan tingkat nyeri post operasi sectio caesarea. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui dampak mobilisasi dini atas tingkatan nyeri pasien post operasi sectio caesarea di ruang m...

PERLINDUNGAN HUKUM ISLAM TERHADAP ISTRI YANG DITUDUH MELAKUKAN ZINA OLEH SUAMI

Hukum Islam merupakan rahmat bagi semesta alam, dimana Islam menjaga kehormatan bagi seluruh manusia. Termasuk diantaranya di dalam aspek kehidupan berumah tangga. Ketika terjadi perselisihan antara suami dan istri yan...

PENGARUH STRATEGI PROMOSI DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (STUDI DI PT SARANA PANCA KARYA NUSA DISTRIBUTOR KABUPATEN MAJALENGKA)

Strategi promosi dan kualitas produk adalah kedua hal yang tak bisa dilepaskan dalam proses penjualan produk, khususnya penjualan produk buku pelajaran sekolah dasar terbitan PT Sarana Panca Karya Nusa. Di samping sali...

Download PDF file
  • EP ID EP41342
  • DOI -
  • Views 202
  • Downloads 0

How To Cite

Ahmad Zaelani Adnan (2018). STRATEGI MEWUJUDKAN KEMANDIRIAN DALAM PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN EKONOMI SANTRI (Studi Kasus di Pondok Pesantren Al Bahjah Cirebon). Jurnal Syntax Literate, 3(9), -. https://europub.co.uk/articles/-A-41342