KARAKTERISTIK FISIKA KIMIA MADU HUTAN DESA TERASA

Journal Title: Techno: Jurnal Penelitian - Year 2015, Vol 4, Issue 2

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas madu hutan desa Terasa berdasarkan karakteristik fisika-kimia dan kandungan mineral. Karakteristik fisika-kimia seperti kadar air, kadar abu, daya hantar listrik, keasaman, pH dilakukan. Hasil menunjukkan bahwa kadar air, kadar abu, daya hantar listrik, keasaman dan pH dari madu Terasa berturut - turut adalah 22,7%, 0,59%, 0,592 mS/cm, 28,026 meq/kg dan 4,85.

Authors and Affiliations

Syamsul Qadara, Alfian Noor, Maming Maming

Keywords

Related Articles

Tinjauan Filogenetik Kupu-Kupu Ornithoptera spp. Berdasarkan Sekuen Mitokondria ND5 Gen

Ornithoptera spp adalah salah satu kupu-kupu berukuran besar (makro lepidoptera) yang memiliki nilai estetika yang tinggi. Penyebaran kupu-kupu ini ditemukan di wilayah Maluku dan Papua. Salah satu aspek konservasi dar...

Studi Karakteristik Agregat Pasir Pantai Mangoli, Sosowomo dan Loto dalam Komposisi Beton.

Pasir sebagai agregat halus memegang peranan penting dalam menentukan karakteristik struktur beton yang dihasikan, sebab agregat halus mengisi sebagian besar volume beton. Pasir pantai sebagai salah satu jenis material...

Pengembangan Protokol Isolasi DNA Genom Tanaman Durian Dengan Menggunakan Modifikasi Bufer CTAB

Protokol dan metode sederhana, efisien untuk isolasi DNA genom tanaman durian yang banyak mengandung phenol dan residu polisakarida telah dihasilkan. Pada penelitian ini, digunakan protokol isolasi DNA tumbuhan dengan...

Kapasitas Lentur Balok Beton dengan Bahan Tambah Abu Vulkanik Gunung Gamalama

Beton merupakan bahan konstruksi yang mempunyai peranan yang semakin luas seiring dengan laju pembangunan saat ini. Dalam pelaksanaan beton di lapangan kadang digunakan bahan tambah (admixture) untuk memperbaiki sifat...

PENGARUH IKLIM GLOBAL TERHADAP KEBAKARAN HUTAN DI KOTA TERNATE

Kebakaran hutan menjadi isu utama dalam pengendalian hutan dan lahan. Faktor manusia dan iklim salah satu penyebab terjadinya kebakaran hutan, sehingga laju kerusakan hutan semakin meningkat. Penelitian ini bertujuan u...

Download PDF file
  • EP ID EP43989
  • DOI -
  • Views 525
  • Downloads 0

How To Cite

Syamsul Qadara, Alfian Noor, Maming Maming (2015). KARAKTERISTIK FISIKA KIMIA MADU HUTAN DESA TERASA. Techno: Jurnal Penelitian, 4(2), -. https://europub.co.uk/articles/-A-43989